Wow, masih ada 23 pinjol yang memiliki tingkat kredit macet TWP90 di atas 5 persen!

digitalbank.id – OTORITAS Jasa Keuangan (OJK) menengarai sedikitnya ada 23 perusahaan financial technology peer-to-peer (fintech P2P) lending alias pinjol yang memiliki tingkat kredit macet atau TWP90 di atas lima persen per Maret 2023. Angka itu terpantau naik jika dibandingkan dengan posisi Februari 2023, di mana pada dua bulan pertama 2023 hanya terdapat 19 penyelenggara fintech dengan TWP90 di atas lima persen. Meskipun bertambah, […]

Pinjol yang miliki TWP90 di atas 10 persen wajib ajukan action plan perbaikan kredit macet ke OJK, ini daftarnya…

digitalbank.id – TWP90 merupakan tingkat wanprestasi atau kelalaian penyelesaian kewajiban yang ada pada perjanjian pendanaan di atas 90 hari sejak tanggal jatuh tempo atau kredit macet.  Khusus untuk perusahaan fintech lending atau pinjaman online (pinjol), Otoritas Jasa Keuangan (OJK) telah meminta mereka yang memiliki tingkat TWP90 di atas 5 persen agar lebih mengutamakan perlindungan konsumen. […]

OJK: Pinjol dengan TWP90 di atas 5 persen naik jadi 25 perusahaan

digitalbank.id – WALAUPUN pengawasan makin ketat dan sanksi makin berat, Otoritas Jasa Keuangan (OJK) sebagai regulator masih memberikan kesempatan kepada pemain pinjaman online (pinjol) atau financial technology peer-to-peer (fintech P2P lending) untuk memperbaiki kinerja. Demikian diungkapkan Kepala Eksekutif Pengawas Perasuransian, Penjaminan, dan Dana Pensiun merangkap Anggota Dewan Komisioner OJK Ogi Prastomiyono, Kamis (16/3/2023). “Kami masih memberikan kesempatan […]

OJK sebut kredit macet di 22 fintech sudah di atas 5%, batas maksimal suku bunga akan diatur

digitalbank.id – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mengungkapkan adac22 pemain fintech yang rasio kredit bermasalahnya di atas 5%. Pihak otoritas mengatakan akan terus memantau kualitas pinjaman yang disalurkan oleh industri fintech lending dan penataan, di antaranya dengan mengkaji pengaturan batas maksimal suku bunga yang dibebankan kepada nasabah. Kepala Eksekutif Pengawas Industri Keuangan Non Bank (IKNB) OJK […]