Bibit bukukan penjualan dengan angka terbesar untuk SBSN ritel seri SR017

digitalbank.id – BIBIT.ID menjadi mitra distribusi (midis) kategori fintech yang mencetak angka terbesar untuk penjualan Surat Berharga Syariah Negara (SBSN) ritel seri SR017 pada 19 Agustus-14 September 2022. Dalam penjualan Savings Bond Ritel seri SBR011 (25 Mei-16 Juni 2022), Bibit juga menjadi midis kategori fintech yang mencatat jumlah investor terbanyak. PR & Corporate Communication Lead […]

Pemerintah tawarkan Sukuk Ritel seri SR017 untuk perdalam pasar uang domestik

digitalbank.id – PEMERINTAH Republik Indonesia akan menawarkan Sukuk Ritel Surat Berharga Syariah Negara (SBSN) Seri SR017 secara online kepada investor ritel (e-SBN) pada 19 Agustus 2022. Langkah ini diambil untuk membantu memperdalam pasar keuangan domestik. Penawaran ini melibatkan 31 mitra penjualan, 20 diantaranya berasal dari bank. PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. Banyak bank besar seperti PT Bank […]

Sinergi BSI, Bank Muamalat dan BJB Syariah perkuat pasar uang syariah

digitalbank.id – BERSAMA akan lebih besar, kuat dan maslahat. Agaknya ini yang menjadi salah satu prinsip bank-bank syariah di Indonesia. Berkenaan dengan hal itu, PT Bank Syariah Indonesia Tbk. (BSI) menandatangani kerjasama terkait transaksi Sertifikat Pengelolaan Dana Berdasarkan Prinsip Syariah (SIPA) dengan Bank Muamalat Indonesia dan BJB Syariah. Langkah ini bertujuan memperkuat pasar uang antar […]