Restock.id gandeng Bank Sahabat Sampoerna salurkan Rp50 miliar ke UMKM

digitalbak.id – Perusahaan peer to peer (P2P) lending, Restock.id, menggandeng Bank Sahabat Sampoerna, akan menyalurkan Rp50 miliar ke Restock.id kepada UMKM. Restock.id tahun ini akan menggenjot pembiayaan inventory financing untuk UMKM (borrowers). CEO Restock.id, M Tiar Karbala mengatakan, semangat Restock.id untuk mengembangkan UMKM ke level internasional, terutama di segmen industri kreatif dan fashion e-commerce, semakin diperkuat […]

Kolaborasi dengan Bank Ganesha, Redstock salurkan Rp25 miliar untuk UMKM

digitalbank.id – Perusahaan peer to peer (P2P) lending Restock.id berkolaborasi dengan Bank Ganesha memberikan fasilitas kredit pinjaman kepada para UMKM (borrowers) senilai Rp25 miliar. M. Audi Vialdo, Chief of Risk Officer Restock.id mengatakan, pandemi yang sudah mulai mereda di tahun ini berimbas pada daya jual yang sudah mulai tinggi untuk UMKM, begitu juga daya beli […]

Sepanjang 2022 Restock bidik penyaluran pembiayaan sebesar Rp1,4 triliun

digitalbank.id – Platform tekfin pendanaan bersama (P2P lending) klaster produktif Restock.id alias Restock (PT Cerita Teknologi Indonesia) membidik menyalurkan pembiayaan Rp1,4 triliun sepanjang 2022. CEO Restock Tiar Nabilla Karbala mengungkap bahwa optimisme ini seiring kinerja yang sesuai target dengan mencapai batu loncatan akumulasi penyaluran pinjaman Rp1 triliun. Artinya, pada akhir tahun nanti pihaknya membidik penyaluran […]

Perluas penyaluran pinjaman untuk UMKM, Restock.id gandeng 5 BPR

digitalbank.id – Platform pendanaan bersama (P2P lending) klaster produktif Restock.id (PT Cerita Teknologi Indonesia) memulai ekspansi bisnis lewat menggandeng 5 bank perkreditan rakyat (BPR).  CEO Restock.ID Tiar N. Karbala mengatakan Usaha Kecil dan Menengah (UKM) di Indonesia adalah salah satu bidang usaha yang paling terkena dampak pandemi Covid-19. Padahal, UKM adalah tulang punggung kemajuan perekonomian negeri ini. […]