Insurtech terbesar di Asia Tenggara Qoala hadir di Indonesia dengan fokus asuransi individual

digitalbank.id – asuransi merupakan salah satu produk yang paling fundamental karena sebagai manusia kita mendambakan keselamatan dan perlindungan dari segala risiko tak terduga. Dengan demikian, asuransi dan nilai pertanggungan yang diberikan tentu menjadi sesuatu yang penting untuk kita miliki. Qoala telah berdiri selama 4 tahun lebih hadir sebagai perusahaan asuransi teknologi (insurtech) dengan visi solutif […]