digitalbank.id – PASCA Pandemi, tahun 2022 ini menjadi momentum membaiknya kinerja perbankan. Setelah tertekan akibat pandemi Covid-19 dalam dua tahun sebelumnya, bank-bank kembali ekspansif dan mencetak laba bersih yang sudah melampaui kondisi sebelum pandemi. Bank swasta terbesar di tanah air, PT Bank Central Asia Tbk (BCA), misalnya, termasuk salah satu bank yang mengantongi laba […]
Rights issue BSI tembus Rp4,99 triliun, terbesar sepanjang 2022!
digitalbank.id – LUAR BIASA pencapaian dan prestasi PT Bank Syariah Indonesia Tbk. (BRIS) di tahun 2022 ini. BSI menjadi emiten bank dengan nilai emisi rights issue terbesar sepanjang 2022 yakni Rp4,99 triliun. Data Otoritas Jasa Keuangan (OJK) hingga pekan kedua Desember 2022, dikutip Sabtu (31/12/2022), memperlihatkan nilai emisi BRIS melampaui PT Bank Tabungan Negara (Persero) […]
Total transaksi pengguna QRIS Bank Mandiri hampir tembus Rp6 triliun, meningkat 10 kali lipat!
digitalbank.id – UPAYA PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. (BMRI)perseroan untuk terus mengakselerasi pertumbuhan transaksi pembayaran non tunai guna melengkapi layanan digital yang ditawarkan kepada masyarakat dan nasabah telah membawa hasil sangat positif. Salah satu bukti konkritnya, Bank Mandiri berhasil mencatat total transaksi penggunaan QR Code Indonesian Standard (QRIS) mendekati Rp6 triliun hingga November 2022. Corporate […]
Bank-bank telah siapkan triliunan uang kas untuk kebutuhan nasabah di hari Natal dan Tahun Baru
digitalbank.id – MASYARAKAT tak perlu khawatir akan suplai uang kas dalam menjalani liburan natal dan tahun baru 2023. Beberapa bank besar seperti PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. (BBRI), Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. (BBNI), PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. (BMRI), dan PT Bank Central Asia Tbk. (BBCA) telah berancang-ancang menyiapkan kasnya jelang Natal dan tahun […]
Lagi, saham Bank Mandiri diborong direksi perseroan
digitalbank.id – DIREKTUR Keuangan dan Strategi PT Bank Mandiri Tbk. (BMRI) Sigit Prastowo dilaporkan kembali memborong saham perseroan pada 16 November 2022. Dalam keterbukaan informasi, Sigit Prastowo memborong 100.000 lembar saham emiten bersandi BMRI dengan harga pembelian per saham sebesar Rp10.037,5. Corporate Secretary Group PT Bank Mandiri (Persero) Tbk., Rudi As Aturridha melalui surat yang dilampirkan […]
Bank BRI dan Bank Mandiri sama-sama tingkatkan dana murah melalui agen laku pandai, siapa yang unggul?
digitalbank.id – PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. (BBRI) dan PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. (BMRI) berupaya meningkatkan dana murah melalui agen atau laku pandai. Aestika Oryza Gunarto, Sekretaris Perusahaan BRI, mengatakan jumlah agen BRILink pada September 2022 mencapai 597.177 titik, atau tumbuh sebesar 25,66% (y/y). “Agen BRIlink berhasil menghimpun dana murah (dari tabungan masyarakat) atau […]
Livin’ by Mandiri bukukan nilai transaksi sebesar Rp630 triliun pada kuartal III tahun 2022!
digitalbank.id – Livin’ by Mandiri, Aplikasi super milik PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. (BMRI), mencatat nilai transaksi sebesar Rp630 triliun pada kuartal III/2022. Direktur Utama Bank Mandiri Darmawan Junaidi mengatakan nilai tersebut mengalami peningkatan sebesar 50 persen secara tahunan (year-on-year/yoy). Aplikasi ini telah diunduh 18 juta kali dalam 12 bulan terakhir. Serangkaian inovasi memungkinkan aplikasi […]
Crowde makin efektif layani kebutuhan finansial para petani di pelosok tanah air
digitalbank.id – PT Crowde Membangun Bangsa (Crowde), platform financial technology untuk peer-to-peer lending, juga dikenal sebagai pinjaman online yang mengkhususkan diri di sektor pertanian, optimistis akan berkembang pesat dengan dukungan PT Bank Mandiri (Persero) ) Tbk (BMRI). Sebagai referensi, Crowde adalah salah satu portofolio modal ventura yang dimiliki oleh BMRI, PT Mandiri Capital Indonesia (MCI) dengan putaran […]
Bank Mandiri terus berkomitmen untuk meningkatkan kontribusi terhadap sektor pendidikan
digitalbank.id – Bank Mandiri terus berkomitmen untuk meningkatkan kontribusi terhadap sektor pendidikan seiring dengan perkembangan teknologi digital saat ini. Berkolaborasi dengan Mandiri Group PT Mandiri Sekuritas (Mandiri Sekuritas), perseroan menggelar kegiatan sharing session bertajuk Mandiri Goes to Campus untuk memberikan edukasi mengenai dasar-dasar investasi saham dan dunia pasar modal serta pelatihan trading saham kepada mahasiswa Universitas Gunadarma dan Universitas Pancasila. Dalam rangka transformasi […]
Sebanyak 22 startup mendapatkan pendanaan dari MCI
digitalbank.id – PT Mandiri Capital Indonesia (MCI) aktif mengalokasikan dana untuk startup atau perusahaan rintisan. Sebanyak 22 startup mendapatkan pendanaan dari MCI. Salah satu peluang yang ditawarkan anak usaha PT Bank Mandiri ini adalah mendanai startup melalui program Xponent. “Hingga saat ini, MCI telah terlibat dalam pembiayaan 22 startup yang beroperasi di berbagai sektor, dan […]