digitalbank.id – Satgas Waspada Investasi (SWI) meminta masyarakat tetap mewaspadai penawaran investasi bodong dan pinjaman online (pinjol) ilegal. Sebab, meski terus diberantas, penawaran investasi bodong dan pinjol ilegal terus mencari korban. Awal tahun ini SWI menemukan 10 entitas yang melakukan penawaran investasi dan 50 pinjol tanpa izin. Ketua Satgas Waspada Investasi Tongam Tobing mengatakan kondisi […]
Wah, ternyata sejak 2017 ada 7.089 platform pinjol ilegal yang disikat Kemenkominfo
digitalbank-id – Pemerintah melalui Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) bersama Satgas Waspada Investasi (SWI) terus melakukan penertiban pinjaman online (pinjol) ilegal. Sudah ada ribuan platform pinjol ilegal yang disikat Kemenkominfo. Menkominfo Johnny G Plate mengatakan, sejak 2017 hingga 9 Desember 2022, Kemenkominfo telah melakukan pemblokiran terhadap 7.089 pinjol ilegal di berbagai platform digital. “Survailance sistem […]
Guru, korban PHK dan ibu rumah tangga paling banyak jadi korban pinjol ilegal
digitalbank.id – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyebut sebanyak 28% masyarakat Indonesia tak mampu membedakan pinjaman online (pinjol) legal dan ilegal. Sementara guru, korban PHK dan ibu rumah tangga diaebut paling banyak menjadi korban pinjol ilegal. Kebutuhan mendesak, perilaku konsumtif, tekanan ekonomi, membeli gadget baru, membayar biaya sekolah, dan literasi pinjol yang rendah juga menjadi faktor […]
Selama bulan Agustus 2022, OJK temukan 13 perusahaan investasi tak berizin dan 71 pinjol ilegal
digitalbank.id – PADA Agustus 2022, Satgas Waspada Investasi (SWI) kembali menemukan 13 perusahaan melakukan penawaran investasi tidak sah dan 71 pinjaman online ilegal (Pinjol) berpotensi merugikan masyarakat. Kepala Satgas Waspada Investasi OJK Tongam L Tobing mengatakan pihaknya memblokir 84 organisasi ilegal (baik website maupun aplikasi) dan melaporkan kepada Bareskrim Polri untuk menindaklanjuti sesuai ketentuan […]
OJK akui sulit berantas praktik pinjol ilegal, masyarakat diminta lebih cermat memilih
digitalbank.id – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mengungkapkan sulitnya memberantas platform pinjaman online (pinjol) ilegal. Pasalnya, pinjol ilegal biasanya mudah diakses oleh masyarakat, dengan syarat meminjam mudah, dan bunga yang sangat tinggi. Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Wimboh Santoso mengatakan sangat mudah melakukan copy software untuk platform pinjol ilegal, dan mulai menawarkan kepada masyarakat. Tercatat sudah […]
Masif, sistemik dan sangat meresahkan, transaksi pinjol ilegal mencapai Rp6 triliun
digitalbankid – Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) mengungkapkan transaksi pinjol ilegal sudah sangat mengkhawatirkan karena masif dan sistemik. PPATK menemukan nilai transaksi dari pinjaman online (pinjol) ilegal mencapai Rp6 triliun. Kepala PPATK Ivan Yustiavandana menyampaikan, pihaknya terus berupaya untuk mencegah transaksi pinjol ilegal. “Seperti halnya transaksi cryptocurrency, transaksi pinjol ilegal sudah sangat mengkhawatirkan karena masif […]
Waspadai praktik pinjol ilegal, cek dulu daftar 104 fintech lending yang kantongi izin resmi
digitalbank.id – Memasuki tahun 2022 Otoritas Jasa Keuangan (OJK) kembali mengingatkan masyarakat yang ingin memakai jasa pinjaman online (pinjol) untuk melakukan check and recheck daftar pinjol legal yang mengantongi izin resmi. “OJK mengimbau masyarakat untuk selalu menggunakan jasa penyelenggara fintech lending yang sudah terdaftar/berizin dari OJK,” tulis OJK lewat laman resminya akhir tahun lalu. Hingga 17 […]
OJK bentuk satgas keamanan siber untuk lindungi data pengguna jasa keuangan digital
digitalbank.id – OTORITAS JASA KEUANGAN berencana membentuk Satuan Tugas (Satgas) Keamanan Siber Industri Jasa Keuangan untuk mengembangkan kerangka keamanan siber secara proporsional melalui sinergi antarpemangku kepentingan terkait. Ketua Dewan Komisioner OJK Wimboh Santoso mengatakan OJK juga mendorong rencana pemerintah untuk menerbitkan peraturan pelindungan data pribadi yang penting untuk melindungi data masyarakat dalam menggunakan jasa dan layanan […]
Satgas Waspada Investasi tutup lagi 103 pinjol ilegal berbasis aplikasi dan web
digitalbank.id – SATGAS WASPADA INVESTASI kembali menutup perusahaan pinjaman online (pinjol) ilegal. Kali ini ada 103 entitas pinjaman online yang beroperasi melalui aplikasi dan website itu dibekukan usahanya karena meresahkan dan merugikan masyarakat. Ketua Satgas Waspada Investasi (SWI) Tongam L. Tobing seperti dikutip dari laman OJK, akhir pekan lalu mengungkapkan SWI terus melakukan pencegahan melalui patrol […]
Sri Mulyani menilai pinjol ilegal adalah lintah darat berkedok teknologi digital
digitalbank.id – Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati menilai pinjaman online (pinjol) ilegal adalah lintah darat berkedok teknologi digital. Pasalnya, keberadaan pinjol ini sangat merugikan masyarakat dan menjadi persoalan krusial yang harus segera dibenahi. “[Praktik pinjol] ini lebih seperti lintah darat daripada aktivitas peer to peer lending. Lintah darat dengan teknologi digital,” kata Sri Mulyani dalam […]