User-centric digital identity: Solusi efektif hadapi ancaman deepfake di industri fintech

Perkembangan pesat artificial intelligence (AI) tidak hanya membawa inovasi tetapi juga risiko keamanan yang semakin nyata, khususnya bagi industri fintech. Marshall Pribadi, CEO Privy sekaligus Wakil Ketua Umum IV Asosiasi Fintech Indonesia (AFTECH), mengungkapkan bahwa teknologi deepfake yang memanfaatkan AI kini menjadi ancaman serius bagi keamanan data pribadi, terutama dalam konteks platform pinjaman online atau […]

OJK akan bentuk anti-scam center, ‘obat mujarab’ halau penipuan online?

PEKAN LALU Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mengumumkan akan membentuk satuan tugas (satgas) anti scam center. Satgas ini digadang-gadang bakal bisa melindungi masyarakat dari penipuan, terutama penipuan online yang seperti ‘nggak ada obatnya’. Nah, apakah anti-scam center ini akan menjadi ‘obat mujarab’ untuk menghalau penipuan online, utamanya di industri jasa keuangan? Ketua Dewan Komisioner OJK Mahendra […]

Penipuan online di industri jasa keuangan makin menggila, OJK bakal bentuk anti-scam center

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) tengah memproses pembentukan satuan tugas (satgas) anti scam center. Satgas ini digadang-gadang bakal bisa melindungi masyarakat dari penipuan, terutama penipuan online yang seperti ‘nggak ada obatnya’. Ketua Dewan Komisioner OJK Mahendra Siregar mengatakan, OJK sedang mencari formula yang tepat mengenai pembentukan satgas anti scam center. “Masih dalam proses. Ini adalah upaya […]