Pembelian SBN ritel secara online melalui media fintech meningkat lebih 50%

digitalbank.id – Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati menyampaikan apresiasinya atas kontribusi financial technology (fintech) sebagai mitra pemerintah dalam berbagai program, terutama pada saat menghadapi pandemi Covid-19. “Fintech menjadi mitra pemerintah sekaligus menumbuhkan bisnisnya,” ujar Menkeu dalam The 3rd Indonesia Fintech Summit 2021, Sabtu (11/12). Kontribusi tersebut, kata Sri seperti dikutip laman kemenkeu.go.id, dapat dilihat […]

RUU P2SK yang tengah dibahas pemerintah dan DPR akan atur praktik fintech di Indonesia

digitalbank.id – Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati mengungkapkan saat ini pemerintah bersama DPR sedang menyusun Rancangan Undang-Undang untuk Pengembangan dan Penguatan Sektor Keuangan (RUU P2SK) di mana sektor financial technology (fintech) menjadi salah satu bagiannya. “Di dalam RUU ini tentu akan dibahas definisi dan ruang lingkup fintech, badan hukum penyelenggara fintech, pengaturan dan pengawasan, koordinasi […]

Sri Mulyani menilai pinjol ilegal adalah lintah darat berkedok teknologi digital

digitalbank.id – Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati menilai pinjaman online (pinjol) ilegal adalah lintah darat berkedok teknologi digital. Pasalnya, keberadaan pinjol ini sangat merugikan masyarakat dan menjadi persoalan krusial yang harus segera dibenahi. “[Praktik pinjol] ini lebih seperti lintah darat daripada aktivitas peer to peer lending. Lintah darat dengan teknologi digital,” kata Sri Mulyani dalam […]