Transaksi digital via M2U Maybank sepanjang 2023 tembus 21 juta

PT Bank Maybank Indonesia, Tbk. (Maybank Indonesia atau Bank) mengungkapkan platform perbankan digital-nya, M2U, yang diperuntukkan bagi nasabah ritel, mengalami peningkatan volume transaksi sebesar 18,0% menjadi sekitar 21 juta dari 17,9 juta transaksi tahun sebelumnya. Presiden Direktur Maybank Indonesia Taswin Zakaria mengatakan nilai transaksi M2U tumbuh 15,0% menjadi Rp113,37 triliun dari Rp98,41 triliun. Simpanan nasabah […]

Kinerja keuangan positif, Maybank kantongi laba Rp1,74 triliun sepanjang 2023

PT Bank Maybank Indonesia, Tbk. (Maybank Indonesia atau Bank) mengumumkan Laporan Keuangan Konsolidasian yang berakhir pada 31 Desember 2023 dengan Laba Sebelum Pajak (PBT) sebesar Rp2,35 triliun, naik 15,4% dari Rp2,04 triliun tahun sebelumnya. Laba setelah Pajak & Kepentingan NonPengendali (PATAMI) naik 18,5% menjadi Rp1,74 triliun dari Rp1,47 triliun. Presiden Direktur Maybank Indonesia Taswin Zakaria […]

Maybank Indonesia catatkan laba sebelum pajak Rp1,66 triliun di kuartal III-2023

PT MAYBANK INDONESIA TBK. (BNII) mencatatkan laba sebelum pajak (PBT) sebesar Rp1,66 triliun pada sembilan bulan pertama yang berakhir pada 30 September 2023, naik 11,8% dari Rp1,48 triliun pada periode yang sama tahun lalu. Pertumbuhan positif pada PBT didorong oleh membaiknya pendapatan dari komposisi pembiayaan, terutama pembiayaan ritel dan Retail Small-Medium Enterprise (RSME) seiring dengan […]

UUS Maybank optimistis pengembangan pasar repo jadi pondasi penting dalam industri perbankan syariah

digitalbank.id – PT Bank Maybank Indonesia, Tbk. (Maybank Indonesia atau Bank) melalui Unit Usaha Syariah (UUS), melakukan penandatanganan perjanjian induk repo bersama sejumlah bank umum dan bank syariah lainnya. Ini adalah wujud dukungan dalam perkembangan keuangan syariah di Indonesia. Head of Shariah Banking Maybank Indonesia Romy Buchari mengatakan UUS Maybank Indonesia merupakan satu-satunya UUS yang […]

Bos Maybank Indonesia bilang digitalisasi adalah keniscayaan bagi perbankan dan cyber defence jadi kata kunci

digitalbank.id – Presiden Direktur PT Bank Maybank Indonesia, Tbk. Taswin Zakaria menegaskan perkembangan digitalisasi ke depan akan menjadi sebuah keniscayaan bagi perbankan. Hampir semua layanan perbankan nantinya akan berbasis digital. “Perkembangan digital ini tentunya akan menuntut kemampuan yang berbeda dari perbankan yang ada saat ini. Investasi untuk perkuat sistem keamanan digital merupakan hal yang sangat […]

Mobile Banking Maybank Indonesia raih penghargaan Excellence in Mobile Banking di ajang Asia Trailblazer Awards 2023

digitalbank.id – Mobile banking besutan Maybank Indonesia baru-baru ini didapuk penghargaan oleh Retail Banker International kategori Excellence in Mobile Banking di ajang Asia Trailblazer Awards 2023 di Singapura baru-baru ini. Chief Strategy Transformation & Digital Office PT Bank Maybank Indonesia Charles Budiman mengatakan, Maybank Indonesia dinilai telah menunjukkan komitmennya untuk menyediakan solusi digital yang inovatif […]

Tumbuh 33,3%, Maybank kantongi laba sebelum pajak sebesar Rp750 miliar di kuartal I-2023

digitalbank.id – PT Bank Maybank Indonesia Tbk atau Maybank Indonesia mengumumkan Laporan Keuangan Konsolidasi yang berakhir pada 31 Maret 2023 dengan Laba sebelum Pajak (PBT) naik 33,3% menjadi Rp750 miliar dari Rp562 miliar tahun lalu. Presiden Direktur Maybank Indonesia, Taswin Zakaria, memaparkan pencapaian tersebut didukung oleh peningkatan pendapatan pada komposisi aset produktif, khususnya pembiayaan segmen […]

Laba Maybank Indonesia menyusut, ini beberapa faktor penyebabnya

digitalbank.id – PT Bank Maybank Indonesia Tbk atau Maybank Indonesia mencatatkan laba sebelum pajak sebesar Rp2,04 triliun selama 2022 atau menyusut 7,4 persen dibandingkan tahun sebelumnya, yakni sebesar Rp2,2 triliun. Menurut Presiden Direktur Maybank Indonesia Taswin Zakaria, ada bebeeapa faktor yang menyebabkan terjadinya penurunan laba. “Terutama disebabkan akibat terjadinya penurunan loan yields akibat persaingan ketat […]

Maybank Unit Syariah makin serius menyasar pelaku usaha sektor ril

digitalbank.id – PT Bank Maybank Indonesia Tbk membidik penyaluran kredit kepada pelaku usaha melalui Unit Usaha Syariah (UUS). Pelaku usaha yang disasar  berasal dari berbagai sektor ril seperti makanan, kosmetik, dan fashion, dengan banyak brand lokal ternama. Selain itu, UUS Maybank Indonesia telah mengalami tingkat pertumbuhan aset rata-rata 13,1% selama lima tahun terakhir. Total aset […]