Bos OJK bilang, korupsi adalah kejahatan luar biasa penghambat Indonesia Maju

Otoritas Jasa Keuang​an (OJK) sebagai lembaga yang bertugas mengawasi, mengatur dan melindungi konsumen di sektor jasa keuangan memiliki peran yang semakin penting dalam menjaga stabilitas ekonomi dan keuangan serta pembangunan menuju Indonesia Maju. Demikian disampaikan Ketua Dewan Komisioner OJK Mahendra Siregar dalam sambutan secara virtual pada Inspiring Talkshow dengan tema “Kuat Integritas, Kaya Kreativitas” yang […]

OJK dorong penguatan transparansi dan inklusi keuangan pasar modal

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) terus mendorong penguatan integritas dan perluasan inklusi keuangan Pasar Modal untuk semakin mendukung pertumbuhan ekonomi yang berkelanjutan di Indonesia. Demikian disampaikan Ketua Dewan Komisioner OJK Mahendra Siregar dalam acara peringatan 47 Tahun diaktifkannya kembali Pasar Modal Indonesia dengan tema “Terpercaya, Inklusif, Menuju Indonesia Emas” di Jakarta, Senin (12/8). “Tema kali ini […]

OJK akan menindak tegas pelanggar di industri keuangan, waspadalah!

digitalbank.id – BERHATI-HATI dan waspadalah bagi para pelanggar di industri keuangan. Tak tanggung-tanggung, OJK  mengeluarkan pernyataan tegas akan untuk menindak setiap pelanggar dalam industri keuangan. Baik yang dilakukan oleh perusahaan tercatat (emiten), leasing, perbankan, asuransi, dana pensiun bahkan perusahaan pinjaman online (pinjol).  Mahendra Siregar, Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menegaskan bahwa sektor jasa keuangan adalah […]

Meski sudah pulih, OJK minta industri jasa keuangan tetap waspadai perkembangan ekonomi global

digitalbank.id – Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Mahendra Siregar menyatakan bahwa kondisi industri jasa keuangan sudah pulih dan jauh lebih sehat serta siap menjaga kelanjutan pertumbuhan ekonomi Indonesia. Namun, dia mengingatkan industri keuangan nasional mesti waspada terhadap perkembangan ekonomi global. “Kondisi industri jasa keuangan sudah pulih dan berada dalam kondisi yang jauh lebih […]

Komisi XI DPR RI tetapkan Mahendra Siregar jadi ketua DK OJK 2022-2027

digitalbank.id– Komisi XI DPR-RI telah merampungkan uji kelayakan dan kepatutan atau Fit & Proper Test calon Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Setelah selama dua hari mendengarkan pemaparan visi dan misi para calon, wakil rakyat akhirnya memutuskan secara mufakat Dewan Komisioner OJK periode 2022-2027. “Hasil uji kelayakan dan kepatutan (fit and proper test) Komisi XI […]