KETENTUAN ekuitas minimum Rp100 miliar bagi perusahaan pembiayaan sesungguhnya telah diatur dalam POJK Nomor 35/POJK.05/2018 tentang Penyelenggaraan Usaha Perusahaan Pembiayaan (POJK 35/2018). Namun demikian, sampai saat ini Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencatat masih terdapat 8 perusahaan pembiayaan (multifinance/leasing) yang belum memenuhi ketentuan ekuitas minimum Rp100 miliar. Selengkapnya ketentuan itu termaktub pada Bab XVIII bagian Ekuitas […]
Arthaasia Finance tawarkan paket leasing sepeda motor listrik untuk korporasi
digitalbank.id – PT Arthaasia Finance (AAF), anak perusahaan Mitsubishi HC Capital di Indonesia, yang bergerak di bidang pembiayaan kendaraan, memulai bisnis sewa guna usaha (leasing) sepeda motor listrik untuk pelanggan korporasi untuk mendukung upaya dekarbonisasi di Indonesia. Associate Director AAF Kato mengatakan, AAF menargetkan jumlah leasing korporasi untuk sepeda motor listrik mencapai 500 unit dan […]
OJK ingatkan industri multifinance agar tak hanya andalkan pinjaman perbankan
digitalbankl.id – OTORITAS Jasa Keuangan (OJK) mengingatkan para pelaku industri keuangan (multifinace/leasing) agar tidak hanya mengandalkan pinjaman perbankan untuk menghadapi masa-masa yang berpotensi bergejolak di tahun 2023. Bambang W Budiawan, Kepala Departemen Pengawasan Industri Keuangan Non Bank (IKNB) OJK 2B, mengatakan risiko usaha akan meningkat pada 2023. Situasi ini mungkin sejalan dengan sentimen negatif terhadap aktivitas […]
Bussan Auto Finance salurkan pembiayaan sampai Rp5,4 triliun, apa kiatnya?
digitalbank.id – PERUSAHAAN leasing Mitsui & Co. Ltd, PT Bussan Auto Finance (BAF), telah mengumumkan bahwa mereka telah menyalurkan pembiayaan sebesar Rp 5,4 triliun pada Juni 2022. BAF adalah perusahaan leasing yang mengkhususkan diri dalam produk pembiayaan untuk sepeda motor baru Yamaha. Perusahaan juga menawarkan produk pembiayaan untuk sepeda motor bekas, mobil, elektronik, peralatan, furnitur, mesin pertanian, Syariah, […]