digitalbank.id – Persyaratan pengajuan kredit pemilikan rumah (KPR) sekarang ini ternyata lebih ketat dibandingkan sebelumnya. Bahkan, saking ketatnya, banyak pengajuan KPR masyarakat ditolak. Menurut Wakil Direktur Utama PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk Nixon LP Napitupulu, utang pinjaman online (pinjol) menjadi salah satu faktor gagalnya permohonan KPR oleh calon debitur. “BI Checking makin ke sini […]
Arya Sinulingga bilang rights issue BTN amat berbeda, ini penjelasannya
digitalbank.id – Staf khusus Menteri Negara BUMN Arya Mahendra Sinulingga menilai rights issue PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BBTN) akan sangat berbeda. “Rights issue ini tergolong langka karena BBTN terakhir melakukan aksi korporasi serupa pada 2012 lalu. Dan yang melakukannya adalah institusi perbankan dengan fokus bisnis yang spesifik karena menjalankan penugasan negara,” ujar […]
Inisiatif strategis mampu kerek laba bersih Bank BTN 50,11% di triwulan III 2022
digitalbank.id – PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BTN) berhasil mempertahankan kinerja gemilang sepanjang periode Januari-September 2022. Bank spesialis kredit perumahan ini sukses membukukan laba bersih hingga akhir September 2022 senilai Rp2,28 trililun. Perolehan tersebut melonjak 50,11% dibandingkan periode yang sama tahun seblumnya sebesar Rp1,51 triliun. “Transformasi Bank BTN yang sejalan dengan transformasi dari Kementerian […]