3 dari 5 perusahaan Singapura bayar tebusan selama serangan siber di 2023

SATU survei yang dipublikasikan Cohesty, perusahaan keamanan daya di Singapura memgungkapkan 3 dari 5 perusahaan Singapura (64%) membayar tebusan selama serangan siber pada tahun 2023. Dari jumlah tersebut, 36% mengeluarkan sedikitnya US$500.000. Dalam serangan ransomware, pelaku ancaman menggunakan perangkat lunak berbahaya untuk mengenkripsi berkas di perangkat, lalu meminta tebusan, biasanya dalam bentuk mata uang kripto, […]

Amankan masa depan digital, Palo Alto Networks luncurkan cloud landing untuk Indonesia

PALO ALTO NETWORK, perusahaan keamanan siber global berbasis di AS, hari ini meluncurkan cloud landing untuk Indonesia yang dikemas dalam event “Palo Alto Networks – Ignite On Tour Indonesia 2024” di Fairmont Hotel, Jakarta. Cloud landing adalah teknologi yang amat penting untuk mengamankan masa depan digital. Steven Scheurmann, Regional Vice President ASEAN Palo Alto Networks […]

Palo Alto Networks: Anggaran cybersecurity 63% perusahaan di Indonesia membengkak 30% selama 2023

digitalbank.id – Palo Alto Networks mengungkapkan bahwa sebanyak 63% organisasi atau perusahaan di Indonesia, meningkatkan 30% anggaran cybersecurity mereka pada 2023. Jumlah ini meningkat dibanding tahun sebelumnya, bahkan menempatkan Indonesia di posisi tertinggi di Asia Tenggara yang mengalokasikan anggaran lebih untuk keamanan siber, setelah Filipina. Hal tersebut berdasarkan laporan “State of Cybersecurity ASEAN 2023” di […]

Palo Alto Networks ungkap ada 5 tren keamanan siber yang harus dicermati di 2023

digitalbank.id – Palo Alto Networks, pemimpin di bidang keamanan siber global, mengungkapkan sejumlah upaya serangan siber di berbagai industri tahun lalu mengindikasikan peningkatan tajam pada jenis ancaman yang kerap menginterupsi aktivitas bisnis. Pada 2022, kriminal siber menargetkan serangan-serangan ransomware ke infrastruktur vital. Mereka terus menemukan cara baru untuk memanfaatkan maraknya cryptocurrency, kerja hybrid, dan yang […]

Ancaman kejahatan siber dalam transaksi digital meningkat, LPS minta nasabah waspada

digitalbank.id – Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) mengungkapkan literasi keuangan kepada masyarakat, terutama nasabah, perlu dilakukan untuk meningkatkan kesadaran (awareness) terhadap ancaman kejahatan siber dan berbagai modus penipuan, terutama dengan maraknya perbankan digital.  Ketua Dewan Komisioner LPS Purbaya Yudhi Sadewa mengatakan, salah satu risiko yang muncul dengan semakin berkembangnya perbankan digital adalah ancaman kejahatan siber. Purbaya mencontohkan […]