IADERN: “OJK perlu kembangkan standar keamanan siber berbasis AI”

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dinilai perlu mengembangkan standar dan checklist keamanan siber yang lebih spesifik, dengan fokus khusus pada ancaman yang berbasis kecerdasan buatan (artificial intelligence). Tuhu Nugraha, pengamat dan praktisi AI yang juga principal Indonesia Applied Digital Economy & Regulatory Network (IADERN) mengatakan standar yang dibuat OJK harus mencakup protokol deteksi dan respons yang […]

Membangun kerangka keamanan siber masa depan di Indonesia

BAYANGKAN jika sebuah serangan siber besar menghantam infrastruktur penting Indonesia, menyebabkan kerugian besar dan mengganggu kehidupan jutaan orang. Ancaman ini bukan sekadar kemungkinan, tetapi kenyataan yang semakin mendekat. Pada tahun-tahun terakhir, serangan siber di Indonesia semakin meningkat, dari peretasan data pribadi hingga serangan terhadap perusahaan dan instansi pemerintah. Di tengah kemajuan teknologi global, Indonesia menghadapi […]

3 dari 5 perusahaan Singapura bayar tebusan selama serangan siber di 2023

SATU survei yang dipublikasikan Cohesty, perusahaan keamanan daya di Singapura memgungkapkan 3 dari 5 perusahaan Singapura (64%) membayar tebusan selama serangan siber pada tahun 2023. Dari jumlah tersebut, 36% mengeluarkan sedikitnya US$500.000. Dalam serangan ransomware, pelaku ancaman menggunakan perangkat lunak berbahaya untuk mengenkripsi berkas di perangkat, lalu meminta tebusan, biasanya dalam bentuk mata uang kripto, […]

Serangan siber di industri perbankan, makin canggih, makin kompleks dan sulit dideteksi

SERANGAN SIBER saat ini semakin berkembang seiring dengan kemajuan teknologi. Di industri perbankan serangan siber kini makin kompleks dan sulit untuk dideteksi dan bisa menimbulkan kerugian financial yang tak sedikit. Kepala Otoritas Jasa Keuangan OJK Regional I Jabodebek dan Banten Roberto Akyuwen mengatakan, serangan siber di industri perbankan akan terjadi terus menerus dan semakin canggih. […]

MyBATICloud dan Acronis kolaborasi siapkan strategi bisnis melalui kekuatan keamanan siber

PT Bangun Abadi Teknologi Indonesia (MyBATICloud), pemimpin dalam penyediaan Layanan Cloud yang mencakup Multi-Data Center, Cloud (Private, Hybrid, dan Public Cloud), Keamanan Siber, Office Collaboration, Disaster Recovery, Software on Cloud hingga IT Consulting, bersama dengan Acronis mengadakan forum bisnis bertema “Cyber Resilience: Building a Safer Cyber Security for Your Business”. Dikky Yulianto, Direktur MyBATICloud, mengatakan […]

Palo Alto ingatkan situs dengan konten clickbait selama pemilu jadi ancaman keamanan siber

SITUS clickbait memastikan arus trafik pengunjung yang tinggi dan perluasan jangkauan konten melalui platform pencarian dengan memanfaatkan berbagai topik dan tren yang relevan dan sedang populer di kalangan masyarakat. Selama masa pemilihan umum (pemilu) 2024, pengguna internet di Indonesia berpotensi untuk menjumpai berbagai macam situs dengan headline yang mengandung clickbait. Selain memiliki kecenderungan untuk memberikan […]

Palo Alto Networks luncurkan Strata Cloud Manager, solusi manajemen berkemampuan AI

PALO ALTO NETWORKS (NASDAQ: PANW), pemimpin keamanan siber global, belum lama ini meluncurkan Strata™ Cloud Manager, sebuah rangkaian solusi manajemen dan operasional Zero Trust pertama di industri dengan kapabilitas Artificial Intelligence (AI). Dengan serangkaian inovasi dan lebih dari 4.400 model machine learning, Palo Alto Networks layak untuk membuktikan bahwa kombinasi AI dan Zero Trust dapat […]

Generasi boomer punya kebiasaan keamanan siber lebih baik ketimbang milenial dan Gen Z

SATU PENELITIAN mengungkapkan bahwa generasi baby boomer memiliki kebiasaan keamanan siber yang lebih baik dibandingkan generasi milenial dan Gen Z. Survei terbaru Yubico, satu vendor perangkat autentikasi asal Swedia, seperti dikutip TheNextWeb.com mengungkapkan, meskipun fenerasi boomer sering kali dicerca karena menimbun sumber daya dunia, namun mereka juga mendominasi keturunan mereka dalam pertahanan dunia maya. Perusahaan […]

Palo Alto luncurkan Prisma Cloud Darwin, proteksi cloud berkemampuan intelijensi

PALO ALTO NETWORKS (NASDAQ: PANW) baru-baru ini mengumumkan peluncuran Prisma Cloud Darwin yang merombak konsep pendekatan keamanan cloud melalui pengembangan kemampuan intelijensi code-to-cloud perdana di industri ini.  Teknologi ini dikenal sebagai “Darwin moment” bagi dunia keamanan cloud, karena Prisma Cloud mendorong perusahaan untuk berkembang lebih dari sekadar single point solution dan mengadopsi sebuah pendekatan holistik […]

Mengelola risiko keamanan siber di sektor rantai pasokan

digitalbank.id – Lanskap ancaman siber di industri manufaktur berkembang dengan cepat, dan serangan rantai pasokan pun kian meningkat. Ancaman siber telah menjadi perhatian utama bagi pelaku bisnis karena tidak hanya berdampak pada organisasi yang menjadi sasaran, tetapi juga berdampak pada mitra dan pelanggannya. Laporan Tren Ancaman Jaringan Unit 42 terbaru kami menemukan bahwa antara tahun […]