Otoritas Jasa Keuangan (OJK) meluncurkan Indonesia Anti-Scam Center (IASC) dan Sistem Informasi Pelaku di Sektor Jasa Keuangan (SIPELAKU) sebagai upaya memberantas penipuan keuangan yang semakin marak. Dengan IASC, korban scam berpeluang lebih besar mendapatkan pengembalian dana lebih cepat. Sementara itu, SIPELAKU akan menjadi basis data rekam jejak pelaku keuangan untuk meningkatkan integritas sektor ini. Poin […]
OJK: “Waspadai penipuan digital berkedok kerja paruh waktu dan investasi bodong”
Otoritas Jasa Keuangan (OJK) memperingatkan masyarakat atas dua modus kejahatan keuangan yang tengah menjadi tren di Indonesia. Di tengah perkembangan teknologi finansial, masyarakat justru semakin rentan terhadap penipuan berbasis digital. Seperti apa modusnya dan bagaimana cara melindungi diri? Perkembangan sektor keuangan digital tidak hanya membawa peluang, tetapi juga ancaman berupa penipuan yang semakin canggih. Otoritas […]