digitalbank.id – SAHAM-SAHAM bank digital di Indonesia memang lagi jadi primadona. Berbagai manuver terus dilakukan baik oleh emiten maupun pemegang saham agar punya kesempatan emas masuk di bank digital. Kabar terbaru, emiten e-commerce PT Bukalapak.com Tbk (BUKA) dan Grup Salim diyakini akan menjadi pemegang saham emiten bank digital milik pengusaha nasional Chairul Tanjung, PT Allo Bank […]
Gaspol, rights issue Bank KB Bukopin over subcribed!
digitalbank.id — KALAU ANGIN SEDANG bagus ikuti arahnya, itulah barangkali yang terjadi pada saham-saham bank digital di Indonesia. Apapun pergerakan di saham-saham bank digital selalu menarik perhatian investor. PT Bank KB Bukopin Tbk (BBKP) misalnya, baru-baru ini sukses merampungkan penawaran umum terbatas (PUT) VI melalui skema Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu (HMETD) atau rights issue. […]
Rights Issue Allo Bank masih belum efektif di Desember 2021
digitalbank.id — HMETD DALAM PASAR modal Indonesia adalah hak yang diperoleh para pemegang saham yang namanya telah terdaftar dalam daftar pemegang saham suatu perseroan terbatas untuk menerima penawaran terlebih dahulu apabila perusahaan sedang menjalani proses emisi atau pengeluaran saham-saham dari saham simpanan. HMETD ditandai dengan akhiran “-R” pada perdagangan bursa saham. Sebagai contoh, saham telkom […]