Bidik pertumbuhan bisnis gadai emas Rp700 miliar, BSI luncurkan fitur top up di BSI Mobile

digitakbank.id – Bank Syariah Indonesia (BSI) terus berupaya meningkatkan penetrasi bisnis gadai emas dan membidik pertumbuhan hingga Rp700 miliar. Salah satunya adalah meluncurkan fitur top up gadai emas di platform BSI Mobile. Direktur Retail Banking BSI Ngatari mengatakan fitur terbaru Top Up Gadai Emas Online adalah penambahan nominal pembiayaan gadai emas yang dapat diajukan oleh […]

OJK terbitkan izin 2 perusahaan gadai

digitalbank.id – OTORITAS Jasa Keuangan (OJK) memberikan izin usaha perusahaan pegadaian kepada dua perusahaan, yakni PT Samdede Gadai Perkasa dan PT Gadai Mas Sumut. PT Gadai Mas Sumut mendapatkan izin usaha berdasarkan KEP-27/NB.1/2022 tanggal 14 April 2022. PT Gadai Mas Sumut memiliki lingkup wilayah operasional di Provinsi Sumatra Utara. Adapun izin usaha gadai yang diberikan […]

Indo Gadai beroleh izin usaha dari OJK

digitalbank.id – OTORITAS Jasa Keuangan (OJK) memberikan izin usaha perusahaan pergadaian kepada PT Indo Gadai Jaya. Pemberian izin usaha kepada PT Indo Gadai Jaya yang memiliki lingkup wilayah usaha di Jawa Barat itu ditetapkan berdasarkan KEP-20/NB.1/2022 tanggal 25 Maret 2022. “Pemberian izin usaha tersebut berlaku sejak tanggal ditetapkannya Keputusan Dewan Komisioner dimaksud,” ujar Deputi Komisioner […]