digitalbank.id – KINI beli tiket pesawat terbang makin mudah, bahkan bisa dibayar nanti. Pasalnya, Indodana (PT Artha Dana Teknologi), platform PayLater terkemuka di Indonesia telah mengikat kerja sama strategis dengan Citilink (PT Citilink Indonesia), maskapai penerbangan berbiaya murah (Low Cost Carrier/LCC) sekaligus anak usaha PT Garuda Indonesia Tbk dalam menyediakan fasilitas layanan pembayaran tiket penerbangan […]
Nanovest mendorong perempuan Indonesia melek investasi
digitalbank.id – GUNA mendorong upaya Indonesia melek investasi di tahun 2022, Nanovest mengadakan acara “#NanoGirls Roadshow Event” di seluruh kota Indonesia. Maraknya pertumbuhan teknologi investasi aset digital saat ini, membuat para investor semakin antusias dalam meningkatkan literasi keuangan. Sebagai perusahaan fintech yang fokus di bidang investasi, PT Tumbuh Bersama Nano atau dikenal sebagai Nanovest turut […]
CrediBook beri solusi pembukuan dan pencatatan keuangan digital UMKM
digitalbank.id – PEMBUKUAN dan pencatatan keuangan secara digital adalah yang sangat penting dilakukan sebuah usaha tak terkecuali UMKM. Kabar buruknya, soal pencatatan keuangan ini seringkali masih menjadi kendala di kalangan UMKM. Adalah Credibook, sebuah platform pembukuan usaha dan pencatatan keuangan digital bisa hadir memberikan solusi. CrediBook (PT Ruang Dagang Internasional) punya cara untuk bertahan sebagai […]
Raih pre-seed funding Rp15 miliar, tahun ini LinkQu targetkan 1 juta downloader
digitalbank.id – Startup pendatang baru, LinkQu, mengumumkan perolehan pendanaan pertama (Pre-seed) dari Infesta Corp sebesar Rp 15 miliar. Tahun ini, LinkQu menargetkan bisa membukukan 1 juta donwloader. Founder dan CEO LinkQu Didin Noor Ali mengatakan Januari 2021 lalu telah merilis platform berbasis website yang memiliki banyak fitur setara dengan Cash Management System (CMS) pada perbankan. […]
Jasa beli sekarang, bayar belakangan makin digemari pelanggan
digitalbank.id – FINTECH hadir banyak memberikan manfaat kepada pelanggan. Direktur PT Artha Dana Teknologi (Indodana), Jerry Anson mengungkapkan, saat ini fitur PayLater semakin diminati masyarakat bukan hanya karena menjamin kemudahan dalam bertransaksi melainkan, penggunaan layanan “Beli Sekarang, Bayar Belakangan,” atau paylater memberi keleluasaan bagi pengguna atau pelanggan dalam mengelola cash flow, serta membantu memenuhi kebutuhan […]
AstraPay memiliki 5 juta pengguna di ulang tahun ke-2!
digitalbank.id – BARU saja berumur 2 tahun namun dompet digital AstraPay (PT Astra Digital Arta) mencatat telah memiliki lebih dari 5 juta pengguna terdaftar dengan jumlah transaksi mencapai lebih dari 2 juta transaksi per bulan. Ricky Gunawan, Chief Executive Officer AstraPay yakin platform akan terus bertumbuh dengan dukungan dan apresiasi yang sangat baik dari […]
Meski bakal lebih selektif, modal ventura masih antusias investasi di fintech
digitalbank.id – MESKIPUN baru-baru ini dunia startup diterpa berita kurang sedap dengan adanya langfah efisiensi termasuk PHK, minat perusahaan modal ventura untuk berinvestasi pada beberapa sektor pun masih berlanjut. Jika melihat data DS Innovate, nilai pendanaan pada startup fintech menjadi yang tertinggi sepanjang kuartal pertama 2022 dengan nilai sekitar US$ 600 juta. Dari segi jumlah […]
Flip for Business menjawab kerumitan perusahaan melakukan transfer dana
digitalbank.id – HAPPY problem boleh jadi akan selalu dialami oleh perusahaan yang baru maupun sudah lama beroperasi. Ketika bisnis perusahaan makin berkembang serta menghasilkan profit merupakan indikator pertumbuhan usaha yang positif. Di sisi lain, seiring dengan pertumbuhan tersebut, pemilik usaha menghadapi tantangan mengelola transaksi bisnis yang makin kompleks. Salah satu transaksi bisnis yang kerap menghabiskan waktu […]
Ramai-ramai merger dan akuisisi di sektor fintech, startup harap tetap waspada!
digitalbank.id – AKSI korporasi banyak dilakukan perusahaan demi kinerja. Namun kewaspadaan tetap harus diperhatikan. Maka dari itu, Otoritas Jasa Keuangan (OJK) wanti-wanti mengingatkan perusahaan rintisan (startup) di sektor finansial (tekfin/fintech) yang berencana menggelar aksi merger atau akuisisi, untuk tetap mematuhi tata kelola yang baik dan memprioritaskan kesehatan keuangan. Kepala Departemen Pengawasan Industri Keuangan Non-Bank (IKNB) […]
Masyarakat makin nyaman dengan layanan paylater
digitalbank.id – SEMAKIN lama masyarakat kini semakin nyaman menggunakan jasa layanan paylater dari perusahan fintech. Kecenderungan ini setidaknya bisa kita lihat dari hasil riset yang dilakukan financial technology (fintech) Kredivo bersama Katadata Insight Center menunjukkan bahwa pengguna paylater menunjukkan ada tren kenaikan. Riset yang dilakukan terhadap 3.500 responden di seluruh Indonesia pada Maret 2022 menunjukkan […]