User-centric digital identity: Solusi efektif hadapi ancaman deepfake di industri fintech

Perkembangan pesat artificial intelligence (AI) tidak hanya membawa inovasi tetapi juga risiko keamanan yang semakin nyata, khususnya bagi industri fintech. Marshall Pribadi, CEO Privy sekaligus Wakil Ketua Umum IV Asosiasi Fintech Indonesia (AFTECH), mengungkapkan bahwa teknologi deepfake yang memanfaatkan AI kini menjadi ancaman serius bagi keamanan data pribadi, terutama dalam konteks platform pinjaman online atau […]

Perkuat layanan digital, Flip hadirkan solusi pembayaran terbaru bagi bisnis online

Flip kembali meluncurkan inovasi terbarunya untuk memperkuat layanan di sektor B2B dengan merilis Flip Checkout, sebuah solusi integrasi pembayaran yang praktis dan cocok bagi para pelaku bisnis online. Melalui layanan baru ini, Flip berupaya mempermudah UKM hingga perusahaan besar menerima pembayaran daring tanpa kerumitan teknis yang berlebihan. Flip, perusahaan teknologi finansial asal Indonesia, kini meluncurkan […]

OJK cabut izin penyelenggaraan p2p lending Danafix

digitalbank.id – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencabut izin PT Danafix Online Indonesia (Danafix) sebagai salah satu perusahaan penyelenggara fintech p2p lending. Mengutip laman resmi OJK, pencabutan izin usaha Danafix secara resmi diumumkan Rabu (13/9) meskipun keputusan pencabutan izin usaha telah diberlakukan pada 29 Agustus 2023 lalu melalui Nomor Keputusan KEP-6/D.06/2023. Pengumuman ditetapkan di Jakarta untuk […]

Fintech syariah, potensi tersembunyi yang bakal membesar

digitalbank.id — SAMPAI BULAN NOVEMBER 2021, baru terdapat 17 penyelenggara fintech syariah yang tercatat, terdaftar atau berizin yang beroperasi di Indonesia. Ketua Umum Asosiasi Fintech Syariah Indonesia (AFSI) Ronald Yusuf Wijaya memaparkan, ke 17 fintech syariah itu terdiri dari fintech peer to peer lending (P2P), inovasi keuangan digital (IKD) dan securities crowdfunding. “Itu adalah fintech […]