bank bjb dan Geo Dipa Energi sinergi untuk masa depan berkelanjutan

Langkah bank bjb memperkuat kolaborasi dengan sektor energi terbarukan menjadi sorotan penting dalam upaya mendorong pembangunan berkelanjutan. Kerja sama dengan PT Geo Dipa Energi (Persero) diharapkan menciptakan dampak besar tidak hanya bagi kedua pihak, tetapi juga bagi perekonomian nasional. Dalam upaya mendorong pertumbuhan bisnis dan memperkuat komitmen terhadap keberlanjutan, bank bjb resmi menjalin kerja sama […]