digitalbank.id – PT Bank CIMB Niaga Tbk. (BNGA) berupaya untuk terus meningkatkan fungsionalitas aplikasi mobile banking-nya, OCTO Mobile, untuk memberikan kenyamanan yang lebih besar kepada para nasabahnya. CIMB Niaga berencana merilis digital super app tahun depan. Budiman Tanjung, Chief of Network and Digital Banking CIMB Niaga, mengatakan perusahaan akan terus berinovasi dalam OCTO Mobile […]
CIMB Niaga proyeksikan laba Rp6 triliun sampai akhir tahun 2022
digitalbank.id – PT Bank CIMB Niaga Tbk. (BNGA) memproyeksikan laba hingga akhir tahun dapat mencapai lebih dari Rp6 triliun, sejalan dengan kinerja perseroan pada paruh pertama 2022. Sepanjang 6 bulan pertama tahun ini, CIMB Niaga dan entitas anak berhasil membukukan pertumbuhan laba bersih sebesar 20,4 persen secara tahunan (year-on-year/yoy), dari Rp2,13 triliun menjadi Rp2,56 triliun. […]
Survei CIMB Niaga: Bank digital bukan satu-satunya kunci merebut nasabah
digitalbank.id – PENELITIAN yang dilakukan oleh PT Bank CIMB Niaga Tbk. (BNGA) menunjukkan bahwa masyarakat tidak terlalu memperhatikan apakah bank yang mereka gunakan adalah bank digital atau bukan. Pelanggan lebih menghargai akses mudah yang ditawarkan bank kepada mereka. Pasalnya, saat ini banyak bank yang beralih ke perbankan digital, yang berada di tengah-tengah digitalisasi. Namun, Lani Darmawan, […]
Hadirkan XTRA Savers, CIMB Niaga jawab nasabah yang mencari tabungan untung maksimal
digitalbank.id – PT Bank CIMB Niaga Tbk (BNGA) menghadirkan Tabungan XTRA Savers, sebuah transformasi dan gabungan dari beberapa produk tabungan CIMB Niaga yaitu Tabungan XTRA, CIMB Preferred Banking Account, CIMB Private Banking Account, Tabungan Usaha, dan Tabungan XTRA Valas. Direktur Consumer Banking CIMB Niaga Noviady Wahyudi mengatakan di tengah laju inflasi, wajar banyak nasabah di Indonesia […]
CIMB Niaga kerja sama dengan Cathay Pacific gelar travel fair serentak di tiga kota
digitalbank.id – PT Bank CIMB Niaga Tbk (CIMB Niaga) bekerja sama dengan Cathay Pacific Airways Limited untuk kelima kalinya menyelenggarakan Cathay Pacific Travel Fair serentak di tiga kota, yakni Jakarta, Bandung, dan Surabaya, pada Kamis hingga Minggu, 18-21 Agustus 2022. Direktur Consumer Banking CIMB Niaga Noviady Wahyudi mengatakan, sebagai bank partner pada Cathay Pacific Travel […]
CIMB Niaga berniat tambah kantor cabang. Melawan arus perbankan digital?
digitalbank.id – DISAAT perbankan konvensional banyak mengurangi cabang karena turunnya transaksi via teller, rupanya tidak semua bank akan otomatis menutup cabang. Pergeseran aktivitas transaksi masyarakat dari konvensional ke digital ini, tidak serta merta membuat PT Bank CIMB Niaga Tbk. menutup kantor cabangnya. Alih-alih merampingkan kantor cabang, perusahaan berkode saham BNGA itu masih ingin menambah kantor […]
Layanan paylater ala Bank Niaga
digitalbank.id – LAYANAN paylater kini semakin menjanjikan pertumbuhannya. Kalau semula masih menjadi layanan andalan fintech, kini bank pun mulai melirik. PT Bank CIMB Niaga Tbk. (BNGA) misalnya, berencana merilis layanan paylater meski beberapa waktu lalu telah meluncurkan kartu kredit digital. Demikian dikatakan Direktur Consumer Banking CIMB Niaga Noviady Wahyudi. Dia mengungkapkan bahwa paylater memiliki segmen […]
CIMB Niaga mendorong peningkatan laba dengan menekan biaya dana
digitalbank.id – BAGI sebuah bank, biaya dana adalah salah satu variabel yang sangat penting untuk menjaga perolehan laba. Ini yang dilakukan CIMB Niaga. “Kami terus berusaha menekan biaya dana lewat penggalangan dana murah [CASA] yang saat ini tetap tumbuh double digits,” ujar Presiden Direktur CIMB Niaga Lani Darmawan, Senin (20/6/2022). Berdasarkan laporan keuangan bulanan CIMB […]
CIMB Niaga buka kantor cabang digital terbaru
digitalbank.id – DALAM rangka melengkapi layanannya, PT Bank CIMB Niaga Tbk. (BNGA) menghadirkan kantor cabang digital terbaru di Blok M Plaza, Jakarta Selatan. Head of Digital Banking, Branchless and Partnership CIMB Niaga Bambang Karsono Adi menyatakan, pembukaan digital lounge itu sejalan dengan strategi digitalisasi CIMB Niaga untuk mendorong pertumbuhan bisnis dan meningkatkan pelayanan nasabah. “Melalui […]
CIMB Niaga optimistis transaksi kartu kreditnya naik di atas 30%
digitalbank.id – PANDEMI terkendali dan pemulihan ekonomi makin membaik, belanja nasabah pun makin meningkat. Ini terlihat betul dalam bisnis kartu kredit perbankan yang semakin tinggi aktivitas penggunaannya. PT Bank CIMB Niaga Tbk umpamanya, mencatatkan pertumbuhan jumlah transaksi kartu kredit lebih dari 30% per April 2022. Direktur Bank CIMB Niaga, Noviady Wahyudi, menyatakan secara volume, transaksi […]