JPMorgan perkenalkan chatbot AI untuk jalankan fungsi analis riset

JPMorgan Chase & Co. memperkenalkan alat kecerdasan buatan (AI) generatif internal yang dirancang untuk menjalankan fungsi analis riset. Pengembangan ini melibatkan penerapan model bahasa besar yang dikenal sebagai LLM kepada staf bank. Sistem AI ini dirancang untuk membantu menulis, menghasilkan ide, dan meringkas dokumen. Bank AS itu, seperti dikutip Financial Times, telah memberikan karyawan divisi […]

Gen Z di AS benci panggilan telepon, perusahaan BNPL investasi besar-besaran di chatbot AI

FAKTA terbaru di AS dan mungkin di banyak belahan bumi lainnya menyebutkan, Gen Z [mereka yang lahir pada tahun 1997 hingga 2012] amat membenci panggilan telepon, sehingga banyak perusahaan mengucurkan uangnya untuk investasi chatbot AI guna memenuhi layanan pelanggan, termasuk fintech penyedia beli sekarang bayar nanti (buy now pay later/BNPL). Salah satunya adalah Affirm [Affirm […]

Sabrina besutan BRI raih chatbot bank dengan performa terbaik 2024, bisa apa saja?

AWAL MEI ini berita bagus datang dari BRI. PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk mendapatkan peringkat pertama untuk layanan mobile banking BRImo dalam survei Bank Service Excellence Monitor (BSEM) 2024 oleh lembaga riset MRI bekerja sama dengan Infobank. Sedangkan dan chatbot Sabrina mengantongi predikat sebagai chatbot bank dengan performa terbaik di Indonesia. Direktur Retail Funding […]

Dinamika inovasi AI dalam industri perbankan di Indonesia (2)

DI BAGIAN PERTAMA artikel, kita telah menjelajahi potensi luar biasa dari artificial intelligence (AI) dalam meningkatkan efisiensi, keamanan, dan membawa inovasi baru di sektor perbankan Indonesia. Namun, ada satu aspek kritis lain yang tidak boleh terlewatkan ketika mempertimbangkan adopsi AI: mitigasi risiko dan kepatuhan terhadap regulasi. Aspek ini sangat penting, terutama mengingat bahwa industri perbankan […]

Dinamika inovasi AI dalam industri perbankan di Indonesia (1)

DI TENGAH ERA DIGITAL, industri perbankan di Indonesia dihadapkan pada tantangan adaptasi dengan perubahan cepat, di mana Kecerdasan Buatan (AI) memegang peranan kunci. AI bukan hanya meningkatkan efisiensi operasional bank melalui otomatisasi, tetapi juga memperkuat analisis data besar untuk pengambilan keputusan strategis dan personalisasi layanan. Faktor penting lainnya adalah munculnya Decentralized Finance (DeFi), yang menawarkan […]