Platform digital cash management QLola milik Bank Rakyat Indonesia (BRI) mencatat lonjakan transaksi mencapai Rp8.400 triliun sepanjang 2024, naik 15,9% dibanding tahun sebelumnya. Keberhasilan ini mencerminkan adopsi digital yang kuat di kalangan nasabah korporasi. BRI terus mengembangkan QLola dengan fitur inovatif seperti Open API, real-time reporting, serta ekspansi layanan lintas mata uang dan negara. Fokus […]
Bluebird dan BNI kolaborasi pacu digitalisasi transportasi melalui BNIdirect
PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk (BNI) dan PT Blue Bird Tbk memperkuat kolaborasi dalam digitalisasi sektor transportasi melalui solusi BNIdirect. Inisiatif ini telah meningkatkan efisiensi pengelolaan keuangan Bluebird, mempercepat transaksi bagi pengemudi, dan mendorong penggunaan sistem pembayaran nontunai. Dengan pertumbuhan volume transaksi mencapai 83% secara tahunan (YoY) pada Desember 2024, kerja sama ini menunjukkan […]
Transaksi tembus Rp22.700 triliun, Kopra jadi backbone layanan digital wholesale Bank Mandiri
Bank Mandiri mencatat lonjakan transaksi digital melalui Kopra by Mandiri, yang mencapai Rp22.700 triliun sepanjang 2024, tumbuh 17% dibanding tahun sebelumnya. Dengan frekuensi transaksi mencapai 1,3 miliar kali (naik 21%), platform ini semakin mengukuhkan posisinya sebagai tulang punggung (backbone) layanan perbankan wholesale Mandiri. Tak hanya melayani korporasi dan BUMN, Kopra juga mendorong inklusi keuangan bagi […]
Volume transaksi BNIDirect lampaui Rp5.000 triliun, apa keunggulan one stop digital banking platform ini?
PT BANK NEGARA INDONESIA (Persero) Tbk atau BNI terus berkomitmen untuk memberikan fasilitas terbaik bagi nasabah business banking melalui layanan BNIDirect. Seiring dengan peningkatan kinerja ekonomi sektor produktif, perseroan terus mendorong peningkatan transaksi tersebut didorong oleh berbagai fitur unggulan seperti payment management, collection management, liquidity management, value chain management, dan open banking solution. Wakil Direktur […]