Bank digital syariah dinilai berperan penting tingkatkan inklusi keuangan syariah

Menurut data Otoritas Jasa Keuangan (OJK) di akhir 2022, pangsa pasar keuangan syariah masih kecil yakni 10,69 persen. Dari jumlah tersebut, sektor perbankan syariah menyumbang porsi sebesar 7,09 persen. Meski kecil, menurut Direktur Infrastruktur Ekosistem Syariah, Komite Nasional Ekonomi dan Keuangan Syariah (KNEKS) Sutan Emir Hidayat, pangsa pasar bank syariah terus mengalami pertumbuhan. Dengan keutamaan teknologi, bank […]

Superbank siap ramaikan industri bank digital di Indonesia

PT Bank Fama International yang kini telah berubah menjadi PT Super Bank Indonesia segera meramaikan persaingan perbankan digital di Indonesia. Ini ditandai dengan sudah meluncurnya aplikasi Superbank di google play store maupun app store.  Jumlah pengunduh aplikasi tersebut telah mencapai lebih dari 500. Chief Business Officer Superbank Sukiwan membenarkan bahwa saat ini memang aplikasi superbank sudah […]

Luncurkan kampanye #everydayhiro, hibank ingin jadi orkestrator ekosistem UMKM Indonesia

PT Bank Hibank Indonesia (hibank), anak usaha PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. (BNI), senantiasa berupaya mewujudkan peranannya sebagai Agen Pembangunan nasional. Perwujudan tersebut salah satunya dilakukan melalui transformasi hibank menjadi penyedia layanan perbankan digital dengan fokus pada segmen UMKM. Dengan slogan “UMKM First Bank”, hibank telah menetapkan visinya menjadi Bank Digital UMKM Unggulan di […]

Piyush Gupta, bankir digital paling disruptif di Asia

TAK BERLEBIHAN rasanya bila Reuters pekan lalu menjuluki Piyush Gupta sebagai “Asia’s most disrupted digital banker”, bankir digital paling disruptif di Asia. Saat menjelaskan kinerja keuangan kuartal III-2023, Piyush Gupta, Chief Executive Office DBS Group Holdings, mengatakan ambruknya layanan DBS Singapura [sebanyak 5 kali gangguan besar tahun 2023 ini] sangatlah mengganggu perusahaan, meskipun DBS mengantongi […]

Bank Mandiri optimalkan layanan digital Livin’ by Mandiri agar akses pembiayaan dapat berkembang

 ANGIN segar bagi PT Bank Mandiri Tbk terus mendorong pertumbuhan bisnis para pelaku usaha di Indonesia dengan mengoptimalkan layanan digital melalui super app Livin’ by Mandiri. Salah satu strategi bank yakni dengan memfasilitasi kemudahan transaksi bisnis hingga memberikan akses pembiayaan untuk para pelaku usaha agar dapat berkembang. Kali ini, Bank Mandiri ikut terlibat dalam Perayaan […]

blu by BCA Digital luncurkan kartu debit fisik

UNTUK melengkapi layanan nasabahnya, PT Bank Digital BCA (blu) akan meluncurkan kartu debit fisiknya pada akhir bulan Oktober. Head of Card & Personal Loan Business BCA Digital, Rainer Sutedja mengatakan peluncuran kartu debit ini seiring dengan permintaan pasar.  “Kami buat sesuai keinginan customer, nanti kartu debit ini secara bertahap untuk seluruh nasabah blu di seluruh wilayah Indonesia,” ujar […]

KakaoBank segera ramaikan bank digital Indonesia dengan akuisisi 10% saham Superbank

SERBUAN Korea Selatan ke pasar global tak hanya lewat budaya. Ekonomi dan perbankan pun tak terkecuali. Setelah KB Bank yang masuk ke KB Bukopin, kini bank digital asal negeri Ginseng yakni KakaoBank Corp akan mengakuisisi 10% saham Superbank, bank digital yang beroperasi di Indonesia. Rencana KakaoBank mengakuisisi 10% saham Superbank ini dilaporkan Reuters, Selasa (10/10). KakaoBank […]

blu by BCA Digital gandeng Talenta Nusantara untuk berdayakan pendidikan vokasi

DATA Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi, menunjukkan bahwa SMK (Sekolah Menengah Kejuruan), masih menghadapi tantangan kebutuhan dunia industri. Tantangan tersebut di antaranya: adanya gap antara kesiapan lulusan SMK dengan kebutuhan skill yang diharapkan industri dunia kerja, pengembangan kurikulum bersama dunia kerja, dan lainnya sehingga kondisi SMK bisa sejalan dengan kebutuhan dunia kerja saat ini. […]

blu by BCA Digital terus manjakan nasabahnya

digitalbank.id – NASABAH blu by BCA Digital patut bergembira mengingat bank digital ini sangat aktif melayani nasabahnya. “Kami tak cuma fokus mengakuisisi pelanggan baru, tapi juga mengelola nasabah yang sudah ada dengan baik,” ujar Satrio Aji, Corporate Communications blu kepada digitalbank.id, saat menggelar blu Movie Week, Minggu (10/9). blu terus mengikuti keinginan, harapan dan ekspektasi […]

Bank Jago gandeng ADVANCE.AI untuk tingkatkan kenyamanan dan keamanan data nasabah

digitalbank.id – PT Bank Jago Tbk (ARTO) terus kembangkan kemitraan strategisnya dengan ADVANCE.AI, sebuah penyedia solusi verifikasi identitas digital dan risk management di Asia Tenggara. Kolaborasi keduanya bertujuan untuk meningkatkan pengalaman dan keamanan dalam pembukaan rekening nasabah, yakni melalui solusi electronic know your customer (eKYC) berbasis kecerdasan buatan atau artificial intelligence (AI), verifikasi identitas digital […]