IFW desak BEI coret emiten terlibat suap

Indonesia Financial Watch (IFW) mendesak PT Bursa Efek Indonesia (BEI) mencoret atau men-delisting sejumlah emiten yang terindikasi kuat terlibat dalam skandal suap atau pemberian gratifikasi agar bisa lolos dicatatkan dan diperdagangkan di pasar saham tersebut. “Untuk memulihkan integritas dan kredibilitas, juga kepercayaan investor dan pemangku kepentingan lainnya, BEI tak punya pilihan selain harus men-delisting sejumlah […]

Perkuat kemitraan bisnis, OCBC dan FWD Insurance tandatangani kerja sama bancassurance

PT Bank OCBC NISP Tbk (“OCBC”) memperkuat kemitraannya dengan PT FWD Insurance Indonesia (“FWD Insurance”) melalui penandatanganan perjanjian kerja sama pemasaran produk asuransi melalui kanal penjualan bancassurance bagi nasabah OCBC. Desy N. Widjaya selaku Direktur Utama FWD Insurance mengatakan, “Kerja sama ini merupakan komitmen kami menghadirkan berbagai solusi proteksi yang komprehensif, sesuai dengan kebutuhan perlindungan […]

OJK minta pelaku pelanggaran gratifikasi di BEI ditindak tegas tanpa pengecualian

Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Mahendra Siregar meminta staf yang terbukti melakukan pelanggaran gratifikasi di Bursa Efek Indonesia (BEI) untuk ditindak tanpa pengecualian mengingat tindakan gratifikasi tersebut merusak integritas dan kredibilitas Bursa Efek Indonesia (BEI) yang nantinya bakal berdampak besar terhadap kepercayaan emiten BEI. “Intinya adalah tidak boleh ada yang dikecualikan dan tidak […]

blu by BCA Digital bagi-bagi merchandise eksklusif di HPN, gini cara dapetinnya!

Hari Pelanggan Nasional (HPN) yang terlaksana setiap 4 September menjadi salah satu momentum bagi berbagai perusahaan Indonesia untuk mengapresiasi para pelanggan mereka. Kesempatan yang baik itu tentu tidak akan dilewatkan oleh blu by BCA Digital yang selalu lekat dengan para nasabah setianya (atau yang akrab disapa sobatblu). Dalam rangka merayakan hari penting ini, blu by […]

Reku kolaborasi dengam Tether perkuat literasi kripto dan teknologi blockchain

Platform jual beli aset kripto di Indonesia Rek mengumumkan kolaborasinya dengan Tether Operations Limited, perusahaan terbesar di industri aset digital, dalam memperluas literasi masyarakat Indonesia tentang aset kripto dan teknologi blockchain. Literasi yanh digelar dalam bentuk roadshow ini akan dimulai pada bulan September 2024 hingga Maret 2025, di sejumlah kota seperti Bali, Medan, Surabaya, Yogyakarta, […]

Perkuat infrastruktur kredit di Indonesia, tiga lembaga ini bentuk Asosiasi Pengelola Informasi Kredit

Meskipun tingkat adopsi layanan keuangan di Indonesia sudah tergolong tinggi yakni sekitar 85% populasi telah menggunakan jasa keuangan, rasio produk domestik bruto (PDB) terhadap utang rumah tangga masih terbilang rendah di angka 16%. Angka ini jauh lebih rendah dibandingkan dengan negara-negara seperti India dan Filipina yang berada di rata-rata 30%. Kondisi di Indonesia ini menunjukkan […]

BRI optimalkan teknologi AI untuk tingkatkan pengalaman perbankan nasabah

PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI merayakan Hari Pelanggan Nasional (HPN) dengan semangat inovasi. Dalam perayaan HPN tahun ini BRI mengusung tema “Artificial Intelligence Membuat Pelanggan Lebih Responsif dan Personal”. Direktur Utama BRI Sunarso mengatakan, tema ini selaras dengan komitmen BRI dalam mengoptimalkan teknologi untuk meningkatkan pengalaman perbankan nasabah. “BRI memahami bahwa di […]

Indef: Aset perbankan syariah segera tembus Rp1.000 triliun, kesenjangan harus jadi perhatian

Institute for Development of Economics and Finance (Indef) mengungkapkan aset perbankan syariah Indonesia punya potensi besar segera menembus Rp1.000 triliun. Ekonom senior Indef Didik J Rachbini menyatakan, dar data terakhir Otoritas Jasa Keuangan (OJK), total aset bank umum syariah (BUS) dan unit usaha syariah (UUS) per akhir Januari 2024 mencapai Rp845,61 triliun. “Sebenarnya Rp1.000 triliun […]

OJK kasih ‘lampu hijau’, Bank Commonwealth sah jadi bagian OCBC NISP per 1 September

Penggabungan (merger) PT Bank Commonwealth menjadi bagian dari PT Bank OCBC NISP Tbk (OCBC) telah mendapatkan persetujuan dari Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dan telah memenuhi semua persyaratan hukum yang berlaku di Indonesia. Dengan persetujuan tersebut, per tanggal 1 September 2024, penggabungan antara kedua entitas telah efektif, dan kedua bank sudah menjadi satu di bawah entitas […]

Sepanjang 2024 Kredit Pintar salurkan Rp5,7 triliun pinjaman untuk UMKM

Sepanjang Januari hingga Agustus 2024 Kredit Pibtar telah membukukan penyaluran pinjaman hingga menyentuh angka Rp5,7 triliun. Fintech lending ini berupaya untuk merangkul para pelaku UMKM melalui kegiatan literasi keuangan. Brand Manager Kredit Pintar Puji Sukaryadi bilang, literasi keuangan dilakukan agar UMKM dapat meningkatkan level usahanya dan mendapatkan pengetahuan lebih dalam mengenai keuangan. Menyadari pentingnya literasi […]