digitalbank.id – 6Estates Pte Ltd (6Estates), perusahaan penyedia solusi Document AI berbasis di Singapura menjalin kerja sama strategis dengan PT Theta Solusi Indonesia (Theta), perusahaan penyedia platform digital bagi Bank Perkreditan Rakyat (BPR) di Indonesia. Dalam keterangannya, kolaborasi ini adalah untuk menyediakan solusi Artificial Intelligence (AI) inovatif kepada BPR di Indonesia dimana akan digabungkan kemampuan […]
Hijra Bank kolaborasi dengan IDEAL, fasilitasi kepemilikan rumah lewat HijraHome
digitalbank.id – Satu pekan jelang Bulan Ramadhan 1444 H, Hijra Bank sebagai platform digital perbankan berprinsip syariah menjalin kemitraan dengan IDEAL, platform one stop solution untuk kebutuhan KPR yang membantu calon pembeli dalam proses kepemilikan rumah. Kerja sama ini sekaligus mengawali debut perdana produk unggulan Hijra Bank, yaitu HijraHome. HijraHome menawarkan pembiayaan perumahan digital yang […]
Dukung kebijakan subsidi motor listrik, BNI siapkan kredit terjangkau dan mudah diakses. Cek syaratnya!
digitalbank.id – PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI menyatakan komitmennya mendukung kebijakan pemerintah terkait subsidi untuk kendaraan bermotor listrik berbasis baterai (KBLBB) khususnya motor listrik yang resmi diberlakukan Senin (20/3). Corporate Secretary BNI Okki Rushartomo dalam keterangannya mengatakan kebijakan ini diharapkan dapat mendorong penggunaan kendaraan ramah lingkungan di Indonesia dan BNI melalui BNI […]
BRI dan Citilink garap online travel fair, ada diskon tiket pesawat hingga 80% untuk beragam destinasi
digitalbank.id – PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BBRI) atau BRI mengungkapkan optimismenya bahwa transaksi kartu kredit pada periode Ramadan dan Idulfitri tahun ini bisa tumbuh hingga 30% dibandingkan periode tahun lalu. Apalagi, BRI dan Citilink menggelar program BRI Citilink Online Travel Fair (COTF) yang digelar 20-26 Maret 2023 diharapkan semakin memacu pertumbuhan transaksi ‘uang […]
Perluas inklusi keuangan, Citibank Indonesia salurkan pembiayaan Rp150 miliar untuk pinjaman mikro ke PNM
digitalbank.id – Citibank Indonesia menyalurkan fasilitas pinjaman senilai Rp150 miliar kepada PT Permodalan Nasional Madani (PNM). CEO Citibank NA Indonesia Batara Sianturi mengatakan, fasilitas pinjaman ini akan mendukung PNM dalam memperluas portofolio pinjaman mikro dan mendorong inklusi keuangan bagi masyarakat Indonesia yang kurang terlayani. “Dari pembiayaan ini PNM dapat memperluas fasilitas pembiayaan ke sektor UMKM. […]
Palo Alto Networks bagikan tips melindungi diri dari serangan malware
digitalbank.id – Meskipun penipuan menggunakan file APK bukanlah hal baru, taktik penipu kini semakin kreatif dan canggih untuk mendapatkan akses ke data berharga, termasuk akses ke rekening bank. Baru-baru ini terdapat beberapa laporan mengenai jenis penipuan sedang marak dilakukan dengan kedok surat tilang pelanggaran lalu lintas, dimana pelaku scam menyamar sebagai petugas polisi yang mengirim […]
Mampu tunjukkan kinerja cemerlang, Perry Warjiyo kembali dipercaya pimpin Bank Indonesia
digitalbank.id – Komisi XI DPR RI sepakat memilih Perry Warjiyo untuk kembali menjabat sebagai gubernur Bank Indonesia (BI) untuk periode 2023-2028 usai melakukan uji kelayakan dan kepatutan atau fit and proper di Komisi XI DPR RI, Senin (20/3). “Secara aklamasi menerima kembali Pak Perry periode 2023-2028 sebagai gubernur Bank Indonesia,” ujar Ketua Komisi XI DPR […]
Perkenalkan metode pembayaran QRIS CPM, OVO kini bisa jadi alat transaksi di 18.000 gerai Alfamart
digitalbank.id – Platform pembayaran digital dan layanan keuangan terdepan dan financial technology (fintech) unicorn pertama di Indonesia, OVO mengumumkan langkah kolaborasinya dengan Alfamart dengan memperkenalkan fitur barunya. Fitur baru tersebut adalah metode pembayaran QRIS Customer Presented Mode (CPM). QRIS CPM yang merupakan sistem pembayaran berbasis teknologi QR diyakini mampu memudahkan dan mempercepat pengguna dalam melakukan […]
Bank Neo Commerce segera luncurkan layanan Neo Business dan wealth management untuk UMKM dan investor individual
digitalbank.id – PT Bank Neo Commerce Tbk (BNC), sebagai salah satu bank digital terkemuka di Indonesia berkomitmen untuk selalu memberikan layanan keuangan yang mampu menjadi solusi atas permasalahan yang dihadapi oleh masyarakat. Melalui Neo Experience yang dihadirkan oleh BNC, secara konsisten BNC menyediakan layanan keuangan yang inklusif dan inovatif dalam memberikan solusi dari setiap kebutuhan […]
Tansformasi digital BRI berjalan mulus, 98,41% nasabah sudah beralih ke kanal digital
digitalbank.id – PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BBRI) mengungkapkan sebanyak 98,41% nasabahnya telah beralih ke kanal digital perbankan. Sisanya, 1,59% nasabah masih menggunakan layanan berbasis cabang (branch-based). Direktur Digital dan Teknologi Informasi BRI Arga M. Nugraha mengatakan, beralihnya sebagian besar nasabah ke kanal digital dipengaruhi oleh berubahnya pola transaksi masyarakat secara digital yang melonjak […]