Bertepatan dengan perayaan puncak Hari Disabilitas Internasional 2023, Bank DKI secara kongkret memberikan dukungan kepada penyandang disabilitas dengan memberikan bantuan tambahan permodalan dan pengembangan usaha UMKM milik penyandang disabilitas. Dukungan Bank DKI kepada penyandang disabilitas salah satunya diwujudkan melalui partisipasi aktif pada perayaan puncak Hari Disabilitas Internasional (HDI) tingkat Provinsi DKI Jakarta, yang diselenggarakan di […]
Tiga bulan terakhir, OJK minta perbankan blokir 4.000 rekening judi online
Otoritas Jasa Keuangan (OJK) memerintahkan bank melakukan pemblokiran 4.000 nomor rekning yang terindikasi judi online dalam tiga bulan terakhir. Kepala Eksekutif Pengawas Perbankan OJK Dian Ediana Rae mengatakan, OJK juga sudah minta bank untuk mengembangkan sistem yang mampu memprofilkan perilaku judi online. Dengan begitu dapat mengenali secara dini aktivitas judi online dan memblokirnya secara mandiri. […]
Mastercard Economics Institute: Konsumen Asia Pasifik akan terus belanjakan uangnya di 2024
Mastercard Economics Institute (MEI) merilis laporan tahunannya mengenai prospektif ekonomi tahun depan, menjabarkan aspek positif dan hal-hal yang perlu diwaspadai yang akan mempengaruhi pertumbuhan global. Menurut laporan Economic Outlook: Balancing Prices & Priorities, meskipun tidak semuanya sama, wilayah Asia Pasifik secara makro diperkirakan mengalami pertumbuhan yang stabil, umumnya setara dengan level tahun 2023, seiring dengan […]
Capaian “Best Brand Awareness” hibank ditopang tata kelola perbankan terbaik
PT BANK HIBANK INDONESIA (hibank), meraih penghargaan ganda dari dua lembaga terkemuka, The Iconomics dan Bank Indonesia. Penghargaan tersebut menjadi pengakuan atas citra positif dan kualitas terbaik dalam Tata Kelola Usaha yang Baik (GCG) di industri perbankan nasional. Secara berurutan, The Iconomics memberikan penghargaan Best Brand Awareness, sementara Bank Indonesia memberikan penghargaan Bank dengan Kepatuhan […]
OJK: Tren kredit konsumsi terus tumbuh dorong bank tingkatkan penyaluran BNPL
OTORITAS JASA KEUANGAN (OJK) mengungkapkan kredit konsumsi tumbuh stabil setelah pandemi dibandingkan kredit modal kerja dan kredit investasi. Hal ini mendorong perbankan meningkatkan penyaluran buy now paylater (BNPL). Kepala Eksekutif Pengawas Perbankan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Dian Ediana Rae mengatakan, berdasarkan data terkait jenis penyaluran kredit, per Oktober 2023, kredit konsumsi tumbuh 9,28% (yoy) menjadi […]
Bank Mandiri resmi luncurkan Livin’ Paylater
PT BANK MANDIRI (PERSERO) TBK. secara resmi meluncurkan Livin’ Paylater, yang digadang-gadang sebagai alternatif pembayaran beli sekarang bayar nanti yang dapat menjadi solusi nasabah untuk mengelola arus kas termasuk pembelian barang atau jasa yang dibutuhkan dengan lebih praktis. Menurut Direktur Jaringan dan Retail Banking Bank Mandiri Aquarius Rudianto, Livin’ Paylater memberikan nilai tambah pada ragam […]
Bank DKI ambil bagian dalam workshop kolaborasi OJK dan ILO
Kolaborasi Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dan International Labour Organization (ILO) yang juga melibatkan berbagai stakeholder serta industri perbankan, gelar workshop dengan tema “Advancing an inclusive financial ecosystem that enables responsible digital wage payments for SMEs and workers in Indonesia” di Jakarta pada Rabu (6/12). Forum tersebut digelarsebagai upaya mengembangkan ekosistem keuangan yang inklusif dengan mendorong […]
HUT ke-47 KPR BTN: Sebanyak 5,6 juta masyarakat Indonesia bisa wujudkan mimpi punya rumah
PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BTN) merayakan Hari Ulang Tahun (HUT) KPR yang ke-47 tahun pada 10 Desember 2023. Pada usia yang tergolong matang tersebut, Bank BTN terus menunjukkan komitmennya yang kuat dalam mendukung pertumbuhan ekonomi negara dengan menjadi bank penyalur kredit pemilikan rumah (KPR) terbesar di Indonesia. Selama 47 tahun menyalurkan KPR, Bank […]
Usung tema ‘Charting the Future with Innovative and Secured Technologies’, XCION ke-11 siap digelar di Bali, Maret 2024
ICION, kelompok berbasis komunitas beranggotakan CIO, CTO, CFO dari perusahaan-perusahaan ternama di Asia Tenggara, kembali akan menyelenggarakan XCION 11TH CONFERENCE & EXHIBITION pada 4-6 Maret 2024 di Bali, kali ini mengangkat tema “Charting the Future with Innovative and Secured Technologies”. Founder ICION Ray M. Sugiarto mengatakan, pada konferensi ke-11, menyatakan, pihaknya akan menghadirkan setidaknya 25 […]
Bentuk BTN Fund, BTN akan investasi di perusahaan rintisan sektor properti
PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. menggandeng PT Mandiri Capital Indonesia (MCI) membentuk program pendanaan bertajuk BTN Fund. Melalui BTN Fund, Bank BTN dapat berinvestasi pada perusahaan rintisan yang bergerak di bidang properti dan industri terkait lainnya untuk mendongkrak sektor perumahan di Tanah Air. Direktur Risk Management Bank BTN Setiyo Wibowo mengatakan kolaborasi tersebut akan […]