Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) PT Adira Dinamika Multi Finance Tbk (ADMF) atau Adira Finance yabg berlangsung Kamis (28/3) menyepakati pembagian dividen sebesar Rp972 miliar atau 50% dari laba bersih tahun buku 2023. Manajemen dalam keterangannya mengungkapkan, pada 2023, Adira Finance mencetak laba bersih sebesar Rp1,94 triliun tumbuh 21,08% year on year (yoy). Laba […]
Kucurkan Rp873,7 miliar, Adira sah genggam 10% saham Mandala Multifinance
PT Adira Dinamika Multi Finance Tbk (ADMF) atau Adira Finance mengucurkan dana Rp873,7 miliar untuk menguasai 265 juta saham (10%) PT Mandala Multifinance Tbk. (MFIN). Selain Adira, sebanyak 70,6% saham Mandala juga dibeli MUFG Bank (MUBK). Head of Corporate Secretary Regulatory Adira Dinamika Multi Finance Andreas Kurniawan mengatakan, pada tanggal 23 Juni 2023, para pihak […]
Dorong edukasi dan literasi pasar modal, Stockbit dan Kelas.com luncurkan Galeri Investasi Digital
Sebagai upaya mendorong edukasi dan literasi Pasar Modal Indonesia, perusahaan efek anggota bursa, PT Stockbit Sekuritas Digital (Stockbit) bersama PT Mega Harapan Mulia (Kelas.com), perusahaan yang fokus di bidang teknologi edukasi (edu-tech), mendirikan Galeri Investasi Digital. Direktur Pengembangan BEI Jeffrey Hendrik mengatakan, kehadiran Galeri Investasi Digital sejalan dengan agenda besar bursa dalam meningkatkan partisipasi masyarakat […]
CIMB Niaga terbitkan 10,59 juta saham melalui private placement
Dalam keterbukaan informasi, PT Bank CIMB Niaga Tbk (BNGA) menyampaikan bakal lakukan Penambahan modal tanpa memberikan hak memesan efek terlebih dahulu (PMTHMETD) atau private placement pada akhir bulan Januari 2024 untuk memenuhi aturan saham free float. BNGA akan menerbitkan sebanyak-banyaknya 10,59 juta lembar saham biasa kelas B dengan nilai Rp50 per saham, dan akan dilaksanakan akhir Januari 2024. Adapun […]
Sukses pangkas NPL, analis prediksi kinerja Bank BTN makin cemerlang
PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BTN) sukses melakukan transaksi penyelesaian aset berkualitas rendah atau Non-Performing Loan (NPL) dengan menggandeng PT Perusahaan Pengelola Aset (PPA) senilai hampir Rp900 miliar pada akhir tahun lalu. Dengan sinergi ini Bank BTN berhasil memangkas rasio NPL pada tahun 2023 secara signifikan. Keberhasilan Bank BTN dalam menurunkan rasio NPL secara […]
Prospek saham bank-bank digital 2024
Pada tahun 2023, beberapa bank digital di Indonesia membukukan kinerja keuangan yang progresif dibanding tahun sebelumnya. Namun demikian, beleid Bank Indonesia (BI) menahan suku bunga acuan di level 6% dinilai akan menekan kinerja perbankan termasuk emiten bank digital. Menurut Pengamat ekonomi Budi Frensidy menyatakan emiten bank digital tidak menarik karena harganya yang masih terlalu mahal. Ditambah, […]
Strategi jitu investasi di masa Pemilu dari Bank Commonwealth
Menghadapi tahun pemilihan umum (pemilu), ketidakpastian politik dan ekonomi kerap menimbulkan kekhawatiran investor. Bank Commonwealth memberi rekomendasi strategi investasi yang berpeluang memberikan imbal hasil yang menarik namun tetap aman untuk tahun pesta demokrasi 2024. Head of Research & Advisory Bank Commonwealth Thadly Chandra menjelaskan, secara historis pemilu justru berdampak positif terhadap ekonomi, di mana pemilu biasanya […]
Tik Tok gabung Tokopedia dan dampaknya bagi Bank Jago
Platform TikTok yang berinvestasi ke saham Tokopedia dipastikan bakal menjadi menjadi angin segar bagi PT Bank Jago Tbk (ARTO). Tentu saja karena bank ini merupakan bagian dari ekosistem PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk (GOTO) yang secara tidak langsung bakal mendapat dampaknya. Direktur Utama Bank Jago Arief Harris Tandjung bilang investasi TikTok pada Tokopedia akan membuat […]
ITSEC Asia siap hadirkan ekosistem keamanan siber andal di Indonesia
PT ITSEC Asia Tbk akan terus membawa misi menghadirkan ekosistem keamanan siber yang baik di Indonesia dan juga bergerak secara lebih luas lagi agar dapat memberikan dampak yang lebih luas kepada masyarakat dalam mewujudkan ruang digital yang aman. Demikian disampaikan Andri Hutama Putra, mantan Presiden Direktur PT ITSEC Asia Tbk (“Perseroan”) yang baru saja diangkat menjadi komisaris […]
PermataBank akan penuhi batas minimum saham free float
PT BANK PERMATA Tbk. atau PermataBank (BNLI) menyatakan masih membicarakan pemenuhan kewajiban batas minimum saham free float sebanyak 7,5% saat ini masih dalam pembicaraan dengan Bangkok Bank sebagai pemegang saham pengendali (PSP). Menurut Direktur Keuangan PermataBank Rudy Basyir Ahmad, PermataBank berupaya memenuhi ketentuan dan waktu yang disepakati. “Kami juga secara rutin berkomunikasi dengan regulator (Otoritas […]