Bank Raya besut Saku Bareng, tabungan kolektif untuk komunitas

PT Bank Raya Indonesia Tbk (AGRO) atau Bank Raya [BRI Group] mencatat total nasabah digital saving pada kuartal I-2024 mencapai lebih dari 800.000 nasabah. Untuk terus memperluas penetrasi layanan digitalnya, Bank Raya memperkenalkan fitur terbarunya, yaitu fitur Saku Bareng yang dapat digunakan komunitas untuk menabung secara kolektif dan memantau transaksi finansial bersama. Fitur Saku Bareng […]

Equity Life dan bank bjb luncurkan asuransi Multi Protection, apa saja manfaatnya?

PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Barat dan Banten Tbk atau bank bjb berkolaborasi dengan PT Equity Life Indonesia meluncurkan produk asuransi terbaru, Multi Protection. Edy Kurniawan Saputra, Pemimpin Divisi Dana & Jasa Konsumer BJB mengatakan, peluncuran produk asuransi terbaru ini adalah sebuah komitmen dalam menghadirkan solusi perencanaan keuangan dan perlindungan jiwa yang komprehensif bagi masyarakat […]

FWD Insurance luncurkan aplikasi Omne, bikin nasabah mudah kelola polis

PT FWD Insurance Indonesia atau FWD Insurance meluncurkan aplikasi Omne by FWD. Aplikasi ini diharapkan dapat mempermudah nasabah FWD Insurance dalam mengelola polis asuransinya. Direktur Utama FWD Insurance Desy Widjaya mengatakan ada beragam fitur di Omne, antara lain melihat informasi polis atau pengajuan klaim. Tak hanya itu, Omne juga bisa memantau status transaksi, memperbarui penerima […]

Manchester United kolaborasi dengan Maybank Indonesia luncurkan kartu kredit edisi spesial MU

Klub Liga Inggris papan atas Manchester United (MU) mengumumkan kolaborasinya dengan Maybank Indoneaia dengan menerbitkan kartu kredit edisi spesial Manchester United. Maybank Kartu Kredit Manchester United, menurut Direktur Community Financial Services dan Pjs. Presiden Direktur Maybank Indonesia Steffano Ridwan, adalah kartu kredit yang menyasar penggemar klub Manchester United di Indonesia dengan basis fans cukup banyak […]

UOB luncurkan Lady’s Card terbaru yang didesain seniman ternama Sunny Chyun

PT Bank UOB Indonesia meluncurkan desain terbaru kartu kredit yang berfokus pada kaum perempuan atau Lady’s Card. Mengusung tagline ‘unstoppable together’, desain teranyar ini menunjukkan komitmen memperjuangkan kemajuan dan kesuksesan kaum perempuan di mana pun mereka berada, “Saat kami merayakan 35 tahun sejak diperkenalkannya UOB Lady’s Card di Singapura, kami menegaskan kembali komitmen untuk memperjuangkan […]

J Trust Bank luncurkan TORA Green Savings, ajak nasabahnya nabung dan peduli lingkungan

Berkaitan dengan peringatan Hari Bumi Internasional yang jatuh pada 22 April, PT Bank JTrust Indonesia Tbk (J Trust Bank) meluncurkan program simpanan yang diberi nama TORA Green Savings. DIrektur Utama J Trust Bank Ritsuo Fukadai mengatakan, program ini diinisiasi sebagai usaha kolaboratif untuk merespons isu perubahan iklim dan pelestarian lingkungan. “TORA Green Savings merupakan program […]

Celengan by Superbank tawarkan pengalamanan perbankan yang relevan, aman dan mudah

SUPERBANK belum lama ini melakulan survei yang hasilnya menunjukkan bahwa 80% orang Indonesia dengan rentang usia 20-40 tahun menabung untuk kebutuhan masa depan. Namun, faktanya, sebanyak 60% dari mereka kesulitan mengelola keuangannya, termasuk kurang disiplin dalam menabung. Inilah yang melatarbelakangi Superbank merilis “Celengan”, produk tabungan yang menawarkan pengalamanan perbankan yang relevan, aman dan mudah digunakan. […]

Bank Mandiri terbitkan e-money edisi khusus “The Architecture of Love”, cek promonya!

Bank Mandiri menerbitkan e-money edisi khusus The Architecture of Love. Dari X dan Instagram resmi Bank Mandiri, dengan e-money tersebut maka penggunanya bisa memperoleh cashback yang menarik. E-money edisi khusus ini merupakan program kerjasama Bank Mandiri dan Starvision Plus dengan Bioskop (XXI, Cinepolis, CGV dan Platinum Cineplex) berupa promo untuk nasabah bank Mandiri untuk pengguna […]

Superbank luncurkan Celengan, tabungan harian dengan bunga 10%

Superbank, bank digital milik Emtek Group, meluncurkan Celengan, produk tabungan inovatif pertama di Indonesia yang menawarkan bunga 10% per tahun atau tertinggi di industri perbankan. Direktur Utama Superbank, Tigor M. Siahaan mengatakan, Celengan by Superbank merupakan solusi yang diberikan Superbank kepada nasabah agar dapat menabung harian dalam jumlah kecil atau recehan sekalipun secara aman, mudah […]

Pengguna paylater BCA naik 70% menjadi 89.000 di kuartal I-2024, apa saja kelebihannya?

PT Bank Central Asia Tbk atau BCA mengungkapkan jumlah nasabah yang menggunakan layanan buy now pay later (BNPL) mencapai sekitar 89.000 pengguna hingga kuartal I 2024. “[Jumlah pengguna paylater BCA] selama kuartal I-2024 tumbuh 70% menjadi 89.000. Pada Desember 2023 jumlahnya hampir mencapai 52.500,” kata Direktur BCA Santoso, Senin (22/4). Dari sisi jumlah outstanding pinjaman, […]