digitalbank.id – Presiden Direktur PT Bank Maybank Indonesia, Tbk. Taswin Zakaria menegaskan perkembangan digitalisasi ke depan akan menjadi sebuah keniscayaan bagi perbankan. Hampir semua layanan perbankan nantinya akan berbasis digital. “Perkembangan digital ini tentunya akan menuntut kemampuan yang berbeda dari perbankan yang ada saat ini. Investasi untuk perkuat sistem keamanan digital merupakan hal yang sangat […]
Pengguna DIGI Mobile bank bjb secara tahunan naik 103%, per Maret 2023 mencapai 1,38 juta
digitalbank.id – PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Barat dan Banten Tbk (bank bjb) mengungkapkan, aplikasi mobile banking-nya, DIGI Mobile, mencatatkan kenaikan jumlah pengguna secara tahunan sebesar 103% atau mencapai 1,38 juta per Maret 2023. Direktur Utama bank bjb Yuddy Renaldi mengatakan, peningkatan tersebut dibarengi dengan peningkatkan jumlah Quick Response Code Indonesian Standard (QRIS) merchant bank […]
Mantan bos OJK “turun gunung” benahi BSI
digitalbank.id – KEGAGALAN layanan transaksi digital di PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) berbuntut panjang. Setelah pencopotan direktur IT dan direktur risk management, kini pakar perbankan andalan pun harus “turun gunung”. Adalah mantan Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan periode 2012-2017, Muliaman D. Hadad yang ditugaskan membenahi BSI. Lewat Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) […]
BSI siapkan project super app generasi baru BSI Mobile!
digitalbank.id – MESKIPUN Layanan digital milik PT Bank Syariah Indonesia Tbk. (BRIS) atau BSI sempat lumpuh beberapa hari, eror hingga diduga terkena serangan siber, bukan berarti berhenti dalam pengembangan layanan digital. BSI justru tetap berupaya mengembangkan layanan digitalnya menjadi super app. Demikian penjelasan Direktur Utama BSI Hery Gunardi seraya menegaskan bahwa pihaknya akan terus berusaha […]
BI: Penyaluran kredit baru selama April 2023 melambat
digitalbank.id – Bank Indonesia (BI) melaporkan penyaluran kredit baru pada April 2023 terindikasi melambat dibandingkan Maret 2023. Survei BI menunjukkan saldo bersih tertimbang (SBT) penyaluran kredit baru selama April 2023 tercatat sebesar 68,9%. Angka ini lebih rendah dibandingkan SBT Maret 2023 sebesar 94,6%. Kepala Departemen Komunikasi BI Erwin Haryono mengatakan, dilihat dari kategori bank, perlambatan […]
Platform BNIDirect besutan BNI catat 260,94 juta transaksi dengan volume Rp2.153 triliun pada April 2023
digitalbank.id – PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. atau BNI semakin mengokohkan posisinya sebagai bank terkemuka dalam layanan perbankan digital di Indonesia. Hal tersebut tercermin dari peningkatan signifikan jumlah transaksi dan pengguna platform transaksi digital khusus untuk nasabah institusi BNIDirect. Sampai dengan April 2023, jumlah transaksi BNIDirect tercatat mencapai 260,94 juta transaksi, meningkat 17% dibandingkan […]
Kepercayaan nasabahlah yang membuat BSI kokoh menghadapi krisis, ini argumentasinya…
digitalbank.id – LAYANAN transaksi PT Bank Syariah Indonesia Tbk. (BRIS) mengalami gangguan selama empat hari sejak 8 Mei 2023 hingga 11 Mei 2023. Ini tak dapat dipungkiri sebagai krisis yang sangat serius. Dan kini, BSI juga diterpa kabar tak sedap terkait dengan dugaan kebocoran data nasabah. Meski demikian, BSI mengklaim kepercayaan nasabah yang tercermin dari […]
Kinerja terus moncer, Bank DKI raih “Top BUMD 2023”
digitalbank.id – Berhasil bukukan rapor kinerja keuangan cemerlang sepanjang periode ekonomi penuh tantangan, Bank DKI menyabet penghargaan Infobank Top BUMD 2023 sebagai salah satu BUMD sektor keuangan dengan predikat “Excellent”. Seremoni penghargaan tersebut dihelat pada acara bertajuk “Infobank Top BUMD 2023” di Yogyakarta pada Kamis (11/5). Turut hadir menyaksikan pemberian penghargaan diantaranya Gubernur Jawa Tengah […]
Bank Muamalat canangkan target penyaluran KPR 2 kali lipat di tahun ini!
digitalbank.id – SALAH satu produk perbankan yang selalu menjadi primadona adalah kredit pemilikan rumah (KPR). Tentu saja karena rumah adalah kebutuhan primer setiap orang. Atas dasar itu, PT Bank Muamalat Indonesia Tbk terus mengejar target bisnis Kredit Pemilikan Rumah (KPR) sebesar dua kali lipat di tahun ini. Untuk mencapai target tersebut, bank syariah pertama di […]
Rogoh Rp1 triliun dari capex, CIMB Niaga perkuat keamanan digitalnya dari serangan siber
digitalbank.id – PT Bank CIMB Niaga Tbk ( CIMB Niaga ) mengalokasikan belanja modal sebesar Rp1 triliun pada tahun 2023 khusus untuk memperkuat teknologi informasi (TI), keamanan, dan pengembangan digitalisasi. Langkah ini diambil sebagai upaya menghadapi serangan siber pada industri perbankan seperti kasus yang menimpa Bank Syariah Indonesia (BSI) dimana sistemnya down selama seminggu akibat […]