OJK selesaikan 77,83% dari 11.701 pengaduan via aplikasi portal perlindungan konsumen

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mengungkapkan pada periode Januari-Mei 2024 elah menerima 158.483 permintaan layanan melalui Aplikasi Portal Pelindungan Konsumen (APPK), termasuk 11.701 pengaduan. Kepala Eksekutif Pengawas Perilaku Pelaku Usaha Jasa Keuangan, Edukasi, dan Pelindungan Konsumen OJK Friderica Widyasari Dewi mengatakan dari 11.701 pengaduan tersebut OJK telah menyelesaikan 77,83% pengaduan. Menurut dia, dari pengaduan yang ada […]

BTN raih penghargaan “Transparansi Penurunan Emisi Korporasi Terbaik 2024”

PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. meraih penghargaan Transparansi Penurunan Emisi Korporasi Terbaik 2024 dalam kelas Green Elite serta Platinum Plus dari Bumi Global Karbon (BGK) Foundation. Adapun, penghargaan tersebut merupakan apresiasi kepada perusahaan yang berhasil menekan emisi karbon dalam proses bisnisnya, serta mempublikasikan laporan keberlanjutan perusahaan yang mengacu kepada GHG Protocol. GHG protocol sendiri […]

Kinerja tetap resilien, kredit perbankan naik 13,09%, jadi Rp7.310,7 triliun di April 2024

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencatat kredit industri perbankan telah mencapai Rp7.310,7 triliun pada April 2024 atau tumbuh 13,09% jika dibandingkan dengan periode yang sama tahun sebelumnya. Kepala Eksekutif Pengawas Perbankan OJK Dian Ediana Rae mengatakan, kredit Investasi tumbuh tertinggi yaitu sebesar 15,69% secara tahunan atau year on year (yoy). Sementara itu, secara nominal yang terbesar […]

Bank DKI gandeng Bangun Niaga beri fasilitas kredit tempat usaha di Pasar Sehat Banjaran

Bank DKI dan PT Bangun Niaga Perkasa menjalin kerja sama, khususnya kemudahan memperoleh dukungan finansial untuk kepemilikan tempat berjualan bagi pedagang di Pasar Sehat Banjaran, Kabupaten Bandung. Penandatanganan kerja sama ini dilakukan oleh Direktur Ritel dan Syariah Bank DKI, Henky Oktavianus dan Direktur Utama PT Bangun Niaga Perkasa, Engkus Kusnadi di Bandung, Jawa Barat pada […]

Transaksi QRIS di Jakarta capai 462,5 juta, indeks digitalisasi pembayaran sentuh 98,3%

Volume transaksi Quick Response Code Indonesian Standard (QRIS) sepanjang tahun 2024 tembus mencapai 462,55 juta. Sementara berdasarkan indeks Elektronifikasi Transaksi Pemerintah Daerah (ETPD), digitalisasi pembayaran di Jakarta tercatat telah menyentuh angka 98,3%. Kepala Kantor Perwakilan Bank Indonesia (BI) DKI Jakarta Arlyana Abubakar mengatakan, sampai dengan April 2024, jumlah pengguna baru QRIS di Jakarta telah mencapai […]

Digitalisasi bikin mudah! Buka rekening Bank Raya kini bisa di aplikasi Yup

Bank Raya berkolaborasi dengan PT Finture Tech Indonesia (Yup) hadirkan kemudahan pembuatan rekening Bank Raya melalui aplikasi Yup. Direktur Utama Bank Raya Ida Bagus Ketut Subagia mengatakan, kolaborasi ini menjadi solusi inovatif untuk memudahkan masyarakat bertransaksi perbankan digital dan mendorong percepatan inklusi keuangan di Indonesia. “Kolaborasi dengan Yup semakin melengkapi aspirasi kami untuk menjadi bank […]

Emisi gas rumah kaca turun, Bank Mandiri makin serius gunakan digital carbon tracking

BANK MANDIRI tampaknya akan makin serius menggunakan platform Digital Carbon Tracking sebagai bentuk transparansi informasi atas emisi gas rumah kaca (GRK) dari operasional perusahaan. Peluncuran platform ini dilakukan akhir 2023 lalu di ajang Mandiri Environment, Social, and Governance (ESG) Festival. Menurut Vice President ESG Communication Bank Mandiri Adam Zahir, Bank Mandiri adalah bank pertama yang […]

Terus dorong bisnis emas, ini strategi kunci yang dimainkan BSI…

Bisnis pembiayaan logam mulia PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) per April 2024 menunjukkan lonjakan signifikan dimana penyaluran pembiayaan produk Gadai Emas dan Cicil Emas mencapai Rp 8,05 triliun atau tumbuh 30,50% year on year. Menurut Direktur Sales & Distribution BSI Anton Sukarna, untuk terus mendorong pertumbuhan bisnis emas, BSI menerapkan beberapa strategi kunci. “Salah […]

Geliat eskalasi geopolitik bikin bisnis logam mulia BSI meningkat jadi Rp8,05 triliun

Di tengah peningkatan eskalasi geopolitik global, emas diyakini menjadi instrumen investasi yang palibg aman. PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) mengungkapkan bisnis pembiayaan logam mulianya per April 2024 mengalami lonjakan signifikan dimana penyaluran pembiayaan produk Gadai Emas dan Cicil Emas mencapai Rp 8,05 triliun atau tumbuh 30,50% year on year. Menurut Direktur Sales & Distribution […]

Sudah cuan, KoinWorks Bank akan integrasikan portofolio nasabah ke aplikasi KoinWorks

KOINWORKS BANK mengumumkan sepanjang triwulan pertama 2024 mampu mempertahankan kinerja positif. KoinWorks Bank [semula BPR Asri Cikupa dan diakuisisi KoinWorks dan secara legal beroperasi dengan nama KoinWorks Bank pada Oktober 2023] yang memberikan layanan dengan konsep digital ini membukukan laba bersih Rp1,2 miliar pada kuartal I-2024. Dalam waktu dekat KoinWorks Bank berencana mengintegrasikan portofolio nasabahnya […]