BTN berikan bantuan rumah bagi para ahli waris pejuang reformasi

  digitalbank.id – Pemerintah melalui Kementerian BUMN menugaskan PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BTN) untuk memberikan bantuan unit rumah kepada ahli waris pejuang reformasi. Pemberian bantuan unit rumah ini merupakan bentuk perhatian pemerintah kepada keluarga pejuang reformasi. “Apa yang kita lakukan hari ini bukan apa-apa karena pasti tidak sebanding dengan jasa para pejuang reformasi. […]

Yuk, berinvestasi halal di bulan ramadhan

Oleh Mahendra Koesumawardhana *)  Di bulan Ramadhan ini Anda ingin investasi nyaman dan berkah? Anda bisa mulai mencoba investasi syariah. Sebagai informasi, ekonomi syariah di Indonesia menunjukkan potensi yang semakin baik. Hal ini dibuktikan dengan bertambah tingginya minat masyarakat terhadap produk investasi syariah dari tahun ke tahun. Memiliki sistem yang berbeda dengan konvensional, investasi tersebut […]

Prospek dan potensi bank syariah di Indonesia sangat menjanjikan

digitalbank.id – SEBAGAI negeri yang mayoritas penduduknya beragama Islam, perbankan syariah di Indonesia dinilai memiliki prospek yang cerah. Hal ini terlihat dari sisi pertumbuhan di segala aspek, baik dari sisi aset, penghimpunan dana, maupun penyaluran kredit. Berdasarkan data Statistik Perbankan Syariah Otoritas Jasa Keuangan (SPS OJK), total aset yang dimiliki bank umum syariah (BUS) dan […]

Bank syariah makin moncer, total asetnya sampai Rp676,73 Triliun di Akhir 2021!

digitalbank.id – BANK Syariah di Indonesia makin moncer. Terbaru, Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencatat total aset yang dimiliki bank umum syariah (BUS) dan unit usaha syariah (UUS) mencapai Rp676,73 triliun pada Desember 2021. Aset tersebut naik 14 persen secara tahunan (year-on-year/yoy), dari Rp593,94 triliun pada posisi yang sama tahun 2020. Adapun, secara total kantor BUS […]

OJK jelaskan potensi investasi jasa keuangan di Indonesia kepada investor AS

  digitalbank.id – Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Wimboh Santoso dalam kunjungan kerjanya ke Amerika Serikat menghadiri sejumlah pertemuan dengan kalangan pebisnis dan para tokoh ekonomi serta akademisi di sejumlah kampus di Kota New York. Dalam forum “The Indonesia B20 Roadshow: Indonesia-US Business Forum” yang dilaksanakan di Kantor Konsulat Jenderal Republik Indonesia, New York, […]

Tiga strategi Bank Indonesia hadapi lonjakan harga

digitalbank.id – LONJAKAN harga berbagai komoditas sedikit akan menganggu stabilitas dan pertumbuhan ekonomi. Maka dari itu, Bank Indonesia melakukan sejumlah strategi untuk menjaga stabilitas harga dan mendukung pertumbuhan ekonomi dalam negeri. Deputi Gubernur Senior Bank Indonesia, Destry Damayanti menyampaikan, di tengah ketidakpastian global, BI dan Kementerian Keuangan perlu menyeimbangkan antara stabilitas harga dan pertumbuhan ekonomi. […]

Performa moncer, Bank DKI bertengger dalam 20 bank terbaik di Indonesia versi majalah Forbes

digitalbank.id – Bank DKI, bank milik Pemprov DKI Jakarta, masuk ke dalam daftar 20 Bank Terbaik di Indonesia sekaligus masuk dalam jajaran World’s Best Banks atau Bank Terbaik di Dunia tahun 2022 versi Majalah Forbes. Hal ini berkat pertumbuhan kinerja keuangan yang di atas rata-rata industri perbankan nasional dan berbagai terobosan inovasi layanan perbankan digital […]

Kondisi geopolitik Rusia-Ukraina dan dampaknya di mata bos Bank BCA

digitalbank.id – PRESIDEN Direktur BCA Jahja Setiatmadja mengatakan bahwa kondisi geopolitik akan berdampak kepada bisnis perbankan. “Banyak sekali hal yang harus kami perhatikan, jadi kalau RBB [rencana bisnis bank] baru Juni jadi kita tunggu sampai tanggalnya Juni tetapi kalau misalnya kami rasa perlu diubah maka kami ubah,” katanya dalam konferensi virtual, Kamis (21/4/2022). Kendati demikian, […]

Ditopang kenaikan penyaluran kredit, laba bersih BTN melonjak 23,89% pada kuartal I-2022

  digitalbank.id – Mengarungi tiga bulan pertama tahun 2022, PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. (BTN) berhasil mempertahankan kinerja gemilang. Bank spesialis kredit perumahan ini sukses membukukan laba bersih sepanjang kuartal I/2022 senilai Rp774 miliar. Perolehan tersebut melonjak 23,89% dibanding periode yang sama tahun sebelumnyasenilai Rp625 miliar. Pertumbuhan laba bersih Bank BTN pada kuartal I/2022 […]

Kuartal I-2022, penyaluran kredit Bank DKI tumbuh 13,7% menjadi Rp38,3 triliun

digitalbank.id – Membaiknya situasi pandemi Covid-19 telah mampu mendorong pertumbuhan kinerja PT Bank DKI, yang ditandai dengan pertumbuhan penyaluran kredit 13,70% dari Rp33,6 triliun per Maret 2021 menjadi Rp38,3 triliun pada Maret 2022. Direktur Keuangan dan Strategi Bank DKI Romy Wijayanto mengatakan, pertumbuhan kredit tersebut ditopang oleh penyaluran kredit pada sektor UMK yang meningkat 26,1% dari […]