Keren, CIMB Niaga Syariah beroleh penghargaan Best Islamic Retail Bank for Priority 2022

    digitalbank.id – BISNIS halal, unit syariah akan terus mendapat perhatian nasabah. Saat layanannya menonjol dan berkenan di hati nasabah, maka kinerja pun akan cemerlang. Dan ini dibuktikan oleh CIMB Niaga. Unit Usaha Syariah PT Bank CIMB Niaga Tbk. (BNGA) atau CIMB Niaga Syariah meraih penghargaan Best Islamic Retail Bank for Priority Banking 2022 dari […]

J Trust Co., Ltd. suntik J Trust Bank Rp360 miliar, modal inti bank ini sudah penuhi ketentuan

digitalbank.id – J Trust Co., Ltd. selaku pemegang saham pengendali perseroan telah melakukan penambahan setoran modal sebesar Rp360 miliar pada 13 Desember 2022. Dengan suntikan dana tersebut PT Bank JTrust Indonesia Tbk (BCIC) memastikan telah memenuhi ketentuan modal inti minimum bank umum sebesar Rp3 triliun. Direktur Utama J Trust Bank Ritsuo Fukadai mengatakan, setoran modal […]

Wujudkan kemandirian gula nasional, sub holding PTPN perkuat kemitraan dengan perbankan

digitalbank.id – Sebagai upaya mewujudkan kemandirian gula nasional yang digaungkan pemerintah, PT Sinergi GulaNusantara (SGN) selaku sub-Holding PT Perkebunan Nusantara III (Persero) memperkuat kemitraan dengan berbagai stakeholders, khususnya perbankan. Menurut Direktur SGN Suhendri, kemitraan penting untuk mengakselerasi terlaksananya insiatif-inisiatif strategis yang telah ditetapkan dalam rangka mewujudkan kemandirian gula nasional. “Menindaklanjuti arahan Presiden Jokowi ketika berkunjung […]

Benar-benar mantap, Bank Mantap bukukan laba bersih Rp1,1 triliun pada November 2022

digitalbank.id – PT Bank Mandiri Taspen (Bank Mantap) membukukan laba bersih Rp1,1 triliun pada November 2022. Sejak Bank Mantap beroperasi, laba itu adalah laba tertinggi yang pernah diraih. Direktur Utama Bank Mandiri Taspen Elmamber P Sinaga  mengataka, perolehan prestasi ini tak lepas dari dukungan dan sinergi Bank Mandiri dan PT Taspen Persero, selaku induk usaha. […]

LPEI beri BRI fasilitas trade credit insurance untuk optimalisasi ekspansi kredit dan dorong ekspor

digitalbank.id – Lembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia (LPEI)/Indonesia Eximbank dan PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BRI) menandatangani Perjanjian Kerja Sama (PKS) tentang Asuransi Proteksi Piutang Dagang. Menurut Direktur Pelaksana Bidang Pengembangan Bisnis Indonesia Eximbank Maqin U. Norhadi penandatanganan PKS ini merupakan salah satu bentuk upaya LPEI untuk melaksanakan satu dari empat mandat utamanya, yakni asuransi […]

QRIS makin memasyarakat, BI optimistis tahun depan tembus 45 juta pengguna

digitalbank.id – SETELAH berhasil mencapai 30 juta pengguna QRIS tahun ini, tahun depan, Aftech [Asosiasi Fintech Indonesia], OJK [Otoritas Jasa Keuangan], ASPI [Asosiasi Sistem Pembayaran Indonesia] dipacu bersama untuk mencapai minimal 45 juta pengguna pada 2023. Demikian dikatakan Perry Warjiyo, Direktur Bank Indonesia  dalam acara Closing Ceremony 4th Indonesia Fintech Summit & Bulan Fintech Nasional, Senin […]

Jaga momentum pertumbuhan KPR, CIMB Niaga tawarkan Xtralicious dan Xtra Pasti, bunga mulai 3,99%

digitalbank.id – PT Bank CIMB Niaga Tbk. (BNGA) menghadirkan program Year End Xtralicious dan Xtra Pasti untuk memberikan kesempatan kepada masyarakat memanfaatkan fasilitas kredit pemilikan rumah (KPR) dengan bunga terjangkau dan angsuran yang lebih pasti. Direktur Consumer Banking CIMB Niaga Noviady Wahyudi mengatakan melalui kedua program ini, nasabah dapat menikmati bunga/margin/ujrah spesial fixed berjenjang dan […]

KB Bukopin kucurkan modal kerja Rp200 miliar untuk tunjang operasional Pos Indonesia

digitalbank.id – PT Bank KB Bukopin Tbk (BBKP) menyalurkan pembiayaan senilai Rp200 miliar kepada PT Pos Indonesia (Persero) untuk pembiayaan kredit modal kerja senilai Rp 200 miliar. Deputy President Director KB Bukopin Robby Mondong mengatakan penyaluran pembiayaan kredit tersebut adalah bentuk dukungan terhadap kemajuan Pos Indonesia. “Kami melihat perkembangan Pos Indonesia melalui proses transformasinya telah […]

Hampir setengah abad kucurkan KPR Rp400 triliun, BTN terus perluas digital mortgage ecosystem

digitalbank.id – Sukses melewati masa pandemi, PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk makin menunjukkan keseriusannya menggarap Digital Mortgage Ecosystem atau Ekosistem Digital di sektor Properti. Inovasi Bank BTN membangun dan mewujudkan Digital Mortgage Ecosystem merupakan bentuk komitmennya sejak pertama kali didaulat sebagai Bank yang menyalurkan Kredit Pemilikan Rumah (KPR) pada 10 Desember 1976. Selama perjalanan […]

Sinergi dengan perusahaan raksasa keuangan Korea, KB Bukopin siap injak gas di ranah digital

digitalbank.id – KB Bukopin dipastikan siap injak gas di ranah perbankan digital setelah resmi bersinergi dengan KB Financial Group, perusahaan raksasa keuangan asal Korea melalui KB Kookmin Bank. Deputy President Director Robby Mondong dalam keterangan tertulisnya, Sabtu (10/12) mengatakan, dengan memanfaatkan jaringan perusahaan afiliasi dalam KB Financial Group yang sangat besar, KB Bukopin akan dapat […]