Dukung pertumbuhan pasar kripto, Upbit hapus biaya perdagangan di pasar USDT

asar aset kripto di Indonesia terus menunjukkan pertumbuhan yang pesat. Berdasarkan data dari regulator, nilai transaksi aset kripto pada Juli 2024 mencapai Rp42,34 triliun, mencatat kenaikan 3,69% dari bulan sebelumnya. Aset kripto yang paling mendominasi transaksi di Indonesia adalah USDT, Bitcoin, SOL, dan PEPE. Dari Januari hingga Juli 2024, total nilai transaksi aset kripto di […]

Lazarus Group diduga otak di balik peretasan platform Indodax, siapa mereka?

Lazarus Group jadi pihak yang dicurigai bertanggung jawab atas dugaan peretasan di platform pertukaran aset kripto asal Indonesia, Indodax. Transaksi mencurigakan di Indodax terjadi pada Rabu (11/9). Hasil pantauan perusahaan keamanan Web3, Cyvers, dugaan serangan melibatkan 150 transaksi pertukaran aset.“Sistem kami telah mendeteksi beberapa transaksi mencurigakan yang melibatkan dompet Anda di jaringan yang berbeda. Alamat […]

Soal peretasan Indodax, Bappebti imbau pelanggan kripto jangan panik

Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi (Bappebti) mengimbau pelanggan Indodax tidak panik terkait dugaan peretasan yang terjadi pada platform perdagangan kripto itu. Kepala Bappebti Kasan mengatakan pihaknya mendapatkan laporan bahwa salah satu calon pedagang fisik aset kripto (CPFAK), yaitu PT Indodax Nasional Indonesia (Indodax) diduga mengalami peretasan pada sistem transaksi aset kripto. “Bappebti telah berkoordinasi dan […]

Platform Indodax diretas, saldo pengguna dalam bentuk kripto dan IDR dijamin aman

Platform perdagangan mata uang kripto Indodax diduga mengalami peretasan. Hal itu dikonfirmasi akun X Indodax yang mengungkapkan pihaknya telah menemukan potensi gangguan keamanan pada platformnya. “Kami ingin menginformasikan bahwa team security kami menemukan potensi indikasi keamanan pada platform kami,” demikian cuitan Indodax, Rabu (11/9). Saat ini perusahaan sedang melakukan pemeliharaan menyeluruh untuk memastikan seluruh sistem […]

Reku kolaborasi dengam Tether perkuat literasi kripto dan teknologi blockchain

Platform jual beli aset kripto di Indonesia Rek mengumumkan kolaborasinya dengan Tether Operations Limited, perusahaan terbesar di industri aset digital, dalam memperluas literasi masyarakat Indonesia tentang aset kripto dan teknologi blockchain. Literasi yanh digelar dalam bentuk roadshow ini akan dimulai pada bulan September 2024 hingga Maret 2025, di sejumlah kota seperti Bali, Medan, Surabaya, Yogyakarta, […]

FBI peringatkan perusahaan kripto tentang serangan soceng asal Korut yang agresif

FBI hari Rabu (3/9) memperingatkan tentang kelompok peretas Korea Utara yang secara agresif menargetkan perusahaan mata uang kripto dan karyawan mereka dalam serangan rekayasa sosial (social engineering/soceng) yang canggih untuk menyebarkan malware yang dirancang untuk mencuri aset kripto. Menurut FBI, seperti diberitakan BleepingComputer.com, taktik soceng yang dilakukan para peretas asal Korut ini sangat tertarget dan […]

Reku optimistis prediksi OJK transaksi kripto akan tembus Rp1.000 triliun bisa jadi kenyataan

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) belum lama ini memperkirakan nilai transaksi investasi kripto di Indonesia akan mencapai Rp1.000 triliun, meningkat lebih dari tiga kali lipat dibandingkan dengan nilai transaksi pada awal tahun 2024 yakni Rp301,75 triliun. Merespon proyeksi tersebut, Chief Compliance Officer (CCO) Reku, Robby menjelaskan dengan semakin meningkatnya jumlah investor kripto di Indonesia, target peningkatan […]

Ini dampak resiliensi ekonomi AS terhadap pasar kripto

Laporan Indeks Harga Konsumen (CPI) Amerika Serikat (AS) terbaru untuk bulan Juli menunjukkan tren inflasi yang terus mereda, dengan harga konsumen naik hanya 2,9% selama 12 bulan terakhir. Secara bulanan, harga juga naik tipis sebesar 0,2%. Sektor hunian dan transportasi menjadi pendorong utama kenaikan tersebut, dengan biaya hunian menyumbang hampir 90% dari kenaikan inflasi bulanan. […]

Reku ungkap pengguna aplikasinya di luar Pulau Jawa naik 60% lebih

Reku sebagai platform investasi dan jual-beli aset kripto mencatat peningkatan pengguna yang berasal dari luar pulau Jawa sebesar lebih dari 60 persen, dibanding periode yang sama tahun sebelumnya. Robby, Chief Compliance Officer (CCO) Reku sekaligus Ketua Umum Aspakrindo-ABI mengatakan, peningkatan ini terjadi pada kuartal kedua 2024, yang menggambarkan bahwa penerimaan dan adopsi aset kripto mulai […]

Reku dan Bappebti ajak investor kripto bangga gunakan exchange lokal

Menyambut Hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-79, Reku sebagai platform investasi dan jual-beli aset kripto mengajak masyarakat untuk bangga menggunakan exchange lokal. Semangat ini digaungkan guna membangun kesadaran masyarakat akan memilih platforminvestasi kripto yang terdaftar dan diawasi Bappebti. Robby selaku Chief Compliance Officer (CCO) Reku sekaligus Ketua Umum Aspakrindo-ABI mengatakan momentum hari kemerdekaan ini diharapkan […]